Seperti diketahui, Mourinho tengah berada dalam sorotan besar awal musim ini imbas dari buruknya performa The Blues. Bahkan rumor menyebut Mourinho tak akan lama lagi berada di Stamford Bridge.
Meskipun tengah menghadapi badai kritik dan menjadi sasaran atas buruknya performa The Blues, Sheva ternyata masih memberikan dukungan dan menganggap Mouriho tetap seorang pelatih hebat.
"Mourinho merupakan pelatih hebat. Setiap pelatih yang saya pernah bekerja dengannya punya strategi berbeda, tapi yang paling penting adalah hasil dan dia seorang pemenang," ujarnya.
"Dia punya banyak pengalaman. Dia tahu apa yang terjadi pada tim dan yang mana yang harus ditingkatkan. Terkadang ini butuh sedikit lama dan terkadang anda langsung memperbaikinya, tapi ini bukan berarti anda bisa menolak masa lalu," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bertrand Traore Berambisi Segera Dapat Tempat di Chelsea
Liga Inggris 4 November 2015, 23:53
-
Keinginan Mourinho Datangkan Bale Hingga Sterling Ditolak Abramovic
Liga Inggris 4 November 2015, 21:43
-
Mourinho: Saya Punya Empat Tahun Kontrak
Liga Inggris 4 November 2015, 17:43
-
Mantan Bek MU: Mourinho Takkan Pernah Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 4 November 2015, 15:19
-
Eks Direktur MU: Jangan Remehkan Mourinho
Liga Inggris 4 November 2015, 15:10
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR