Bola.net - - David Silva mengaku yakin Manchester City akan mencatat prestasi yang lebih baik bersama Josep Guardiola musim depan.
Datang usai menangani Bayern Munchen dan Barcelona, Guardiola diharapkan membawa banyak sukses untuk City musim lalu. Namun apa daya, manajer Catalan itu menutup musim debutnya dengan status nihil trofi.
City juga hanya mampu finish di peringkat tiga klasemen Premier League, kalah bersaing dengan Chelsea dan Tottenham.
Namun demikian Silva, yang merasa permainannya berkembang di bawah asuhan Pep, mengatakan musim depan akan jadi lebih baik untuk kubu Etihad.
David Silva dan Josep Guardiola
"Sejak saya menjadi pemain reguler di tim, ini bukan tahun terbaik karena kami tidak memenangkan satu pun trofi, namun kami yakin tahun depan akan jadi lebih baik," tutur Silva menurut Daily Mail.
"Kami tidak memenangkan apapun musim lalu."
"Target untuk masa depan adalah memenangkan titel, menjadi juara Premier League dan lainnya. Guardiola membawa pemain baru ke tim dan kami membutuhkan mereka."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aguero Tak Risih Dengan Rumor Gabungnya Sanchez
Liga Inggris 20 Juni 2017, 22:30
-
Caballero Sudah Lolos Tes Medis di Chelsea
Liga Inggris 20 Juni 2017, 19:25
-
Dani Alves Sepakati Kontrak Dua Tahun di Man City?
Liga Inggris 20 Juni 2017, 19:07
-
City Buat Masa Depan Isco di Madrid Diragukan
Liga Spanyol 20 Juni 2017, 15:40
-
Cole Sarankan Chelsea Rekrut Sanchez atau Aguero
Liga Inggris 20 Juni 2017, 14:40
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR