Sinclair tak memungkiri bahwa Mourinho merupakan pelatih terbaik. Namun di sisi lain, Chelsea saat ini berada di peringkat 16 hanya berjarak tiga poin dari tim zona degradasi. Klub harus segera mencari jalan keluar untuk masalah ini.
"Dia adalah pelatih Chelsea yang pernah dimiliki. Tapi di waktu yang sama, jika Anda melihat klasemen liga, bukan Chelsea yang dikenal pendukung dan siapa saja di klub ini," ucap Sinclair pada Talk SPORT.
"Jika seandainya keputusannya adalah melepas Jose, saya rasa tak akan terjadi debat," pungkasnya.
Di pertandingan terakhir, Chelsea baru saja menelan kekalahan dari Stoke City. Setelah jeda internasional, The Blues akan menjalani pertandingan menghadapi Norwich City. [initial]
Baca Juga:
- Debuchy Pertimbangkan Hengkang dari Arsenal Bulan Januari
- Ibe Ungkap Suasana Ruang Ganti Usai Liverpool Kalah dari Palace
- Menurut Wenger, Ini Dia Sebab Arsenal Gagal Menangi Derby London
- Keown Sebut Tottenham Buat Arsenal Kerepotan
- Bahagianya Lingard Usai Cetak Gol Pertama Untuk MU
- Raksasa Jerman Ingin Angkut Willian dari Stamford Bridge
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Kane Sebut Chelsea Masih Bisa Jadi Empat Besar
Liga Inggris 9 November 2015, 23:41 -
Minati Hazard, Barcelona Tawarkan 40 Juta Pounds
Liga Spanyol 9 November 2015, 23:23 -
Hina Suporter Liverpool, Fan Chelsea Ini Kena Batunya
Bolatainment 9 November 2015, 22:33 -
Sinclair Sebut Pemecatan Mourinho Tak Akan Timbulkan Debat
Liga Inggris 9 November 2015, 20:25 -
Ironi di Balik Bersinarnya Juan Mata dan Tenggelamnya Oscar
Editorial 9 November 2015, 15:49
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46 -
Marc Guehi Pilih Move On usai Gagal Pindah ke Liverpool
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:34 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Bayern Munchen 4 Oktober 2025
Bundesliga 3 Oktober 2025, 12:26 -
Cek Jadwal Serie A 2025/26: Matchweek 6: Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Italia 3 Oktober 2025, 12:21 -
Cek Jadwal dan Nonton NFL Matchweek 5: Eksklusif di Vidio
Olahraga Lain-Lain 3 Oktober 2025, 12:13 -
Manchester United Dinilai Sulit Membenarkan Transfer Bryan Mbeumo
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 11:18
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR