Dalam sepekan terakhir, Liverpool harus melakoni tiga laga. Hari Minggu (19/10) kemarin mereka harus bersua QPR, sementara hari Rabu (22/10) mereka harus bertanding lawan Real Madrid. Lalu hari Sabtunya (25/10), The Reds kembali bertanding melawan Hull City. Lalu saat masih keletihan, mereka harus menghadapi Swansea City hari Selasa (28/10) besok di ajang Capital One Cup.
Skrtel pun mengatakan Liverpool masih merasa kesulitan untuk menyesuaikan diri dengan jadwal padat tersebut. "Ini jadwal yang cukup menyulitkan kami. Kami bermain di hari Rabu dan sekarang kami bermain lagi di hari Selasa," keluhnya dalam situs resmi klub.
Walau demikian, bek asal Slovakia itu mengaku timnya akan bermain sebaik mungkin di laga tersebut.
"Kami akan mencoba untuk bermain sebagus yang kami bisa. Kami akan menghadapi laga Capital One Cup dan kompetisi itu adalah kompetisi yang ingin kami menangkan. Ini adalah kesempatan bagi kami (untuk memenangkan trofi), jadi kami harus siap untuk menghadapi laga tersebut," tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Rodney Marsh: Gerrard Sudah Habis!
- Lambert Sanjung Performa Balo Lawan Hull
- Eks Liverpool Ini Tak Ingin Melihat Balotelli di Anfield
- Skrtel Prihatin Dengan Situasi Balotelli
- Liverpool Hanya Imbang Dengan Hull, Skrtel Meradang
- Lini Depan Loyo, Liverpool Lirik Berahino
- Rodgers Frustrasi Lihat Performa Liverpool
- Rodgers: Liverpool Harusnya Kalahkan Hull
- Schmeichel: Liverpool Harus Jadikan Balotelli Pusat Permainan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Redknapp: Liverpool Fokus Saja ke Lini Belakang Ketimbang ke Balotelli
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 22:58
-
Redknapp: Nilai Plus Liverpool Lawan Hull Hanya Clean Sheet
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 21:53
-
Bosnich Minta Liverpool Datangkan Kompetitor Untuk Mignolet
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 21:27
-
Souness Nilai Liverpool dan Inggris Terlalu Bergantung Kepada Sterling
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 21:02
-
Rodgers: Lambert Berikan Perbedaan Lawan Hull
Liga Inggris 27 Oktober 2014, 18:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR