Bola.net - - Kapten Arsenal, Per Mertesacker, dikabarkan memimpin pertemuan krisis yang melibatkan seluruh pemain.
Dikutip dari tribalfootball, penggawa Arsenal menyelenggarakan pertemuan khusus tanpa Arsene Wenger menyusul kekalahan mereka di final Carabao Cup kontra Manchester City (0-3) akhir pekan lalu.
Mertesacker memang hanya duduk di bangku cadangan pada laga tersebut. Namun dia memutuskan untuk melakukan pemeriksaan skuat di sesi latihan mereka di London Colney.
Pada pertemuan tersebut, pada pemain Arsenal saling mengkritisi penampilan satu sama lain.
Namun demikian, Mertesacker memperingatkan mereka untuk bermain demi menyelamatkan karier Wenger. Sedangkan bintang lainnya meminta komitmen dari setiap pemain untuk mempersiapkan diri menghadapi tiga bulan terpenting dari karier kepelatihan Wenger selama 21 tahun.
Mertesacker, yang nanti akan menjadi pelatih akademi Arsenal di akhir musim ini, meminta skuat untuk membuang semua perbedaan mereka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Arsenal: Wenger Arogan dan Bertahan Karena Uang!
Liga Inggris 1 Maret 2018, 23:07
-
Kehadiran Henry Sebagai Pelatih Disyukuri oleh Hazard
Piala Dunia 1 Maret 2018, 18:59
-
Lawan Arsenal Diklaim Akan Jadi Laga Tersulit City Musim Ini
Liga Inggris 1 Maret 2018, 16:00
-
Mkhitaryan Dukung Wenger Sepenuhnya
Liga Inggris 1 Maret 2018, 15:30
-
Terungkap, Rival Arsenal Ini Nyaris Datangkan Lacazette
Liga Inggris 1 Maret 2018, 15:20
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR