Smalling mengaku bahagia dengan kontrak barunya tersebut. Selain itu pemain berusia 25 tahun itu merasa sangat bangga karena masih dipercaya membela klub sebesar United.
"Saya senang telah menandatangani kontrak baru. Saya sangat bangga bermain di klub besar seperti ini," ungkap Smalling di situs resmi klub.
Smalling menilai skuat Setan Merah sudah semakin berkembang di bawah asuhan Louis Van Gaal. Oleh karena itu, ia bertekad mengantarkan klubnya kembali bersaing di level atas.
"Kami telah berkembang sebagai tim di bawah Louis van Gaal dan kami sekarang bermain sebagai unit lengkap. Ini adalah waktu yang sangat menarik untuk berada di Manchester United. Kami semua bertekad untuk kembali ke tempat kami seharusnya dan bersaing di level tertinggi."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bacca: Falcao Tak Dipercaya Van Gaal
Liga Inggris 21 April 2015, 23:31
-
Smalling Bahagia Dapat Kontrak Baru di MU
Liga Inggris 21 April 2015, 22:19
-
PSV Persilahkan Liverpool Nego Dengan Depay
Liga Inggris 21 April 2015, 22:01
-
Van Gaal Ikut Senang Smalling Teken Kontrak Baru
Liga Inggris 21 April 2015, 21:56
-
Smalling Resmi Perpanjang Kontrak di Manchester United
Liga Inggris 21 April 2015, 21:34
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR