Smalling mengaku bahagia dengan kontrak barunya tersebut. Selain itu pemain berusia 25 tahun itu merasa sangat bangga karena masih dipercaya membela klub sebesar United.
"Saya senang telah menandatangani kontrak baru. Saya sangat bangga bermain di klub besar seperti ini," ungkap Smalling di situs resmi klub.
Smalling menilai skuat Setan Merah sudah semakin berkembang di bawah asuhan Louis Van Gaal. Oleh karena itu, ia bertekad mengantarkan klubnya kembali bersaing di level atas.
"Kami telah berkembang sebagai tim di bawah Louis van Gaal dan kami sekarang bermain sebagai unit lengkap. Ini adalah waktu yang sangat menarik untuk berada di Manchester United. Kami semua bertekad untuk kembali ke tempat kami seharusnya dan bersaing di level tertinggi."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bacca: Falcao Tak Dipercaya Van Gaal
Liga Inggris 21 April 2015, 23:31 -
Smalling Bahagia Dapat Kontrak Baru di MU
Liga Inggris 21 April 2015, 22:19 -
PSV Persilahkan Liverpool Nego Dengan Depay
Liga Inggris 21 April 2015, 22:01 -
Van Gaal Ikut Senang Smalling Teken Kontrak Baru
Liga Inggris 21 April 2015, 21:56 -
Smalling Resmi Perpanjang Kontrak di Manchester United
Liga Inggris 21 April 2015, 21:34
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR