Selain itu, pemain 25 tahun tersebut menyebut bahwa dirinya dan Jones telah berhasil menggantikan posisi Rio Ferdinand dan Nemanja Vidic yang merupakan duo bek terbaik yang dimiliki United selama ini. Sebagaimana diketahui, keduanya telah meninggalkan Old Trafford musim lalu.
Dilaporkan BBC, Smalling mengatakan bahwa keduanya sudah membuktikan diri bisa saling kompak menjaga pertahanan The Red Devils. "Kami sudah membuktikan jika kami bisa saling mengisi," kata punggawa tim nasional Inggris itu.
"Kami (dirinya dan Jones) telah memiliki kesempatan musim ini dan tugas kami adalah mempertahankan performa di musim yang akan datang," tegas Smalling.
Baik Smalling dan Jones diprediksi akan kembali kedatangan pesaing di lini belakang United setelah Nicolas Otamendi dihubungkan dengan klub yang berbasis di kota Manchester itu.[initial]
(bbc/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Bommel: Masa Kejayaan MU Akan Kembali Bersama Van Gaal
Liga Inggris 10 Juni 2015, 23:00
-
Casillas Setuju Keluar Dari Madrid?
Liga Spanyol 10 Juni 2015, 22:16
-
Redknapp: Bale Akan Buat Manchester United Juara
Liga Inggris 10 Juni 2015, 21:18
-
Gabung MU, Higuain Digaji 100 Ribu Pounds
Liga Inggris 10 Juni 2015, 21:17
-
Nego Kontrak Mandek, Skrtel Siap Pergi Kemanapun Kecuali MU
Liga Inggris 10 Juni 2015, 20:52
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR