Smalling bakal mendapat tempat inti di duel antara Inggris dan Italia tengah pekan ini, usai ia mendapat pelatihan keras nan disiplin dari Van Gaal di Old Trafford selama ini.
"Saya tidak punya terlalu banyak manajer dan ini merupakan manajer non-Inggris pertama saya. Ia benar-benar bekerja keras di sesi latihan, dari awal ketika ia memberi sesi ganda di pra-musim. Kami mengadakan banyak pertemuan untuk membahas taktik, visi yang kami inginkan. Semua itu membuat kami bersatu dan amat membantu saya," tutur Smalling pada The Mirror.
"Saya terus berkembang sebagai bek. Sekarang kami bisa menguasai bola lebih banyak dari tim lawan, kami ingin bermain lebih seperti gelandang dan memulai serangan," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Smalling Ingin Jadi Seperti Rio Ferdinand
Liga Inggris 30 Maret 2015, 22:53
-
Robson Mengaku Kagumi Kualitas Herrera
Liga Inggris 30 Maret 2015, 22:34
-
Terpilih Pemain Terbaik Maret, Mata Ucap Terima Kasih Kepada Fans
Liga Inggris 30 Maret 2015, 20:42
-
Mata Sesumbar MU Bisa Tumbangkan Chelsea dan City
Liga Inggris 30 Maret 2015, 20:23
-
Dicoret Spanyol, Mata Belum Menyerah
Piala Eropa 30 Maret 2015, 20:06
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR