Seperti diketahui, laga pamungkas antara Manchester United melawan Bournemouth di Old Trafford terpaksa ditunda. Hal ini imbas dari penemuan paket yang diduga bom di dalam stadion.
Akibat penemuan tersebut, suporter yang mulai memenuhi tribun Old Trafford pun terpaksa dievakuasi dan para pemain yang melakukan pemanasan juga dievakuasi untuk meninggalkan lapangan.
"Kami telah bekerja sangat erat dengan spesialis terorisme dan polisi selama bertahun-tahun dan telah menikmati dukungan mereka setiap hari. Untuk pertandingan berikutnya melawan Bournemouth, kami telah bekerjasama dengan polisi Greater Manchester untuk memastikan keamanan dengan prioritas tinggi," ujar Woodward..
"Kami tengah melakukan evaluasi secara rinci dengan bantuan polisi dan akan berbagi penemuan kami selama pertandingan ditunda. Kami mendapatkan pelajaran berharga dari kejadian kemarin dan memastikan keselamatan publik merupakan tugas pertama bagi kami semua," tandasnya.
Kabarnya, paket yang awalnya diduga sebagai bom itu bukanlah bom seperti yang diduga. Kabarnya alat tersebut tak sengaja ditinggalkan oleh sebuah perusahaan keamanan menyusul latihan terakhir untuk anjing pelacak pada akhir pekan lalu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Arsenal Ini Yakin Pochettino Akan Tukangi MU
Liga Inggris 17 Mei 2016, 23:22
-
Schmeichel: MU Bikin Saya Bosan Setengah Mati
Liga Inggris 17 Mei 2016, 20:56
-
Schweinsteiger Pimpin Pertempuran 'Clash of King'
Bolatainment 17 Mei 2016, 19:58
-
Peter Schmeichel: Ibrahimovic Terlahir untuk Bermain di MU
Liga Inggris 17 Mei 2016, 19:34
-
Ini Alasan Del Bosque Coret Juan Mata dari Euro 2016
Piala Eropa 17 Mei 2016, 19:03
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR