Kemenangan 3-1 yang diraih Spurs atas Nottingham Forest di ajang Capital One Cup tengah pekan lalu disebut Stambouli menjadi modal penting sebelum jumpa The Gunners.
"Kami meraih kemenangan penting Rabu lalu dan termotivasi untuk menghadapi laga besar selanjutnya. Kami akan tunjukkan bahwa Spurs mampu mengalahkan Arsenal," ungkap pemain 24 tahun ini seperti dilansir situs resmi klub.
"Akan sangat sulit memang, namun kami punya kualitas yang dibutuhkan. Kami sudah menunjukkan Rabu lalu bahwa kami punya mental yang kuat dan tak mudah menyerah."
Stambouli sendiri baru saja direkrut Spurs dari klub Ligue 1, Montpellier pada penghujung bursa transfer musim panas tahun ini. Pemain yang bisa bermain di posisi gelandang bertahan maupun bek tengah ini diberli dengan harga 5 juta Pounds dan diikat dengan kontrak berdurasi lima tahun. (thfc/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Flamini Siap Derby, Mertesacker Meragukan
Liga Inggris 26 September 2014, 16:03
-
Wenger: Terlalu Dini Nilai Perjalanan Tottenham
Liga Inggris 26 September 2014, 15:57
-
Wenger Siap Hadapi Derby 'Masif' Versus Tottenham
Liga Inggris 26 September 2014, 15:49
-
Merson Prediksi Arsenal Akan Bantai Spurs Minimal 3-0
Liga Inggris 26 September 2014, 15:31
-
Pochettino Ingin Jadi Seperti Wenger
Liga Inggris 26 September 2014, 15:15
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR