
Dua pemain yang dimaksud adalah penyerang Chile, Alexis Sanchez dan pemuda 19 tahun bernama Anthony Martial.
Sanchez yang belakangan tampil sangat baik, sukses mencetak empat gol dari dua pertandingan terakhirnya bersama The Gunners. Ia bahkan seolah membuktikan jika dirinya merupakan salah satu pemain penting di daratan Inggris dengan mencetak hat-trick ke gawang Leicester City.
Sementara itu, Martial yang pertama kali datang di awal musim ini berhasil mencuri perhatian dan membungkam kritik yang melayang kepadanya. Dalam empat penampilan bersama United, ia sudah membukukan tiga gol. Nilai bandrol sebesar 36 juta Pounds pun seakan tidak ada artinya jika Martial terus menunjukkan performa yang sebegitu hebat.

Statistik lengkap dibeberkan oleh situs penyedia statistik pemain, Oulala. Dalam rilisannya tersebut, terlihat bagaimana Martial unggul jauh dari Sanchez.
Mantan pemain AS Monaco tersebut telah menciptakan gol serta assist setiap 52 menit. Bandingkan dengan Sanchez yang harus menunggu hingga 175 menit untuk melakukan hal yang sama.
Pemain Prancis tersebut juga unggul dalam rataan tembakan yang ia buat. martial membubuhkan 60% sedangkan pemain 26 tahun tersebut hanya 8% saja.
Untuk masalah akurasi, Martial juga unggul dari Sanchez. Total 5 tembakan, dan mencetak 3 gol. Sementara Sanchez harus melakukan 38 kali tembakan hanya untuk menghasilkan jumlah gol yang sama.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Seaman: Arsenal Wajib Menang Lawan MU
Liga Inggris 1 Oktober 2015, 23:20
-
Eks MU: Ancelotti Lebih Cocok Untuk Liverpool Ketimbang Klopp
Liga Inggris 1 Oktober 2015, 22:58
-
Hadir di Old Traffold, Karrueche Tran si Kekasih Baru Memphis Depay
Open Play 1 Oktober 2015, 22:27
-
Ferdinand Anggap Blind Kurang Tangguh Sebagai Bek Tengah
Liga Inggris 1 Oktober 2015, 21:58
-
Cole Puji Performa Smalling Kontra Wolfsburg
Liga Champions 1 Oktober 2015, 21:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR