Bola.net - - Manchester City sukses meraih kemenangan penting saat melawan Arsenal di Etihad Stadium. Sempat tertinggal lebih dahulu di babak pertama, The Citizens bangkit di babak kedua dan meraih tiga poin di akhir.
Theo Walcott membawa The Gunners membuat suporter tuan rumah tersentak lewat gol cepatnya pada menit kelima pertandingan. Namun di babak kedua tim asuhan Josep Guardiola tersebut bangkit dan membalas lewat dua gol dari Leroy Sane dan Raheem Sterling.
Bagi Sane sendiri, gol ini membuatnya menjadi pemain keenam yang berasal dari Jerman yang mampu membuat gol untuk Manchester City di Premier League.
Lantas statistik apa lagi yang tersisa dari pertandingan Manchester City vs Arsenal tersebut? Berikut di antaranya:
Baru kali ini lagi City memenangi sebuah partai Premier League setelah ketinggalan saat turun minum, sejak terakhir melakukannya November 2012 (vs Tottenham).
Sementara itu Arsenal sudah menelan tiga kekalahan setelah sempat memimpin lebih dahulu pada musim ini, lebih banyak dari yang mereka lakukan sepanjang 2015-16 (2).
Baru kali ini Arsenal menelan kekalahan beruntun setelah unggul lebih dulu di partai Premier League, semenjak Januari 2012 (vs Fulham dan Swansea). Sebelumnya mereka kalah dari Everton.
Josep Guardiola belum pernah menelan kekalahan kandang saat menghadapi tim yang dilatih Arsene Wenger di seluruh kompetisi (4 menang, 1 seri).
Leroy Sane menjadi pemain Jerman keenam yang mencetak gol di Premier League buat City, lebih banyak daripada klub lain.
Sejak gabung Arsenal, Alexis Sanchez sudah terlibat dalam 59 gol Premier League (41 gol, 18 assist). Dalam periode itu hanya Sergio Aguero (60 gol, 10 assist) yang pernah terlibat dalam gol lebih banyak.
Raheem Sterling membuat gol Premier League pertamanya dalam sembilan pertandingan, setelah sebelum ini menjebol gawang Swansea di bulan September.
Untuk kali pertama dalam karirnya, Petr Cech sudah melewati delapan pertandingan Premier League tanpa clean sheet.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Walcott Beber Sebab Kekalahan Arsenal dari Man City
Liga Inggris 19 Desember 2016, 22:08
-
Ditinggal Mustafi, Arsenal Disebut Alami Kepanikan
Liga Inggris 19 Desember 2016, 21:42
-
Zabaleta Berharap Segera Pulih untuk Hadapi Liverpool
Liga Inggris 19 Desember 2016, 21:24
-
Reaksi City Saat Pecundangi Arsenal Bikin Zabaleta Terkesan
Liga Inggris 19 Desember 2016, 13:45
-
Zabaleta: City 100 Persen Yakin Dengan Kualitas Sane
Liga Inggris 19 Desember 2016, 13:30
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR