Kontrak Allen di Anfield saat ini masih tersisa semusim lagi. Namun baik Liverpool maupun gelandang asal Wales itu masih belum menemui kata sepakat soal kontrak baru.
Gelandang 25 tahun itu lantas dikait-kaitkan dengan beberapa klub di Premier League. Swansea City disebut telah memberikan penawaran kepadanya namun ditolak oleh Liverpool. Kemudian muncul kabar bahwa Sevilla dan Manchester United juga ingin memakai servisnya.
Kini, muncul kabar terbaru soal masa depan Allen dari Liverpool Echo. Mereka melaporkan bahwa Stoke City juga berminat merekrutnya. Bahkan mereka sudah melepas penawaran sekitar 13 juta Pounds.
Tawaran itu kabarnya sudah diterima oleh manajemen The Reds. Kini kedua klub masih berdiskusi lebih lanjut untuk merumuskan semua detil-detil transfer tersebut.
Allen didatangkan oleh Liverpool dari Swansea dengan bandrol 15 juta Pounds pada tahun 2012 lalu. Sayangnya ia tak bisa merebut hati Brendan Rodgers maupun Jurgen Klopp selama berkarir di klub Merseyside tersebut, meski ia banyak dicintai oleh para Kopites alias para fans The Reds. [initial]
Baca Juga:
- MU Berminat Datangkan Allen dari Liverpool
- Allen Minta Nasibnya Diputuskan Musim Panas Ini
- Klopp Klaim Masa Depan Joe Allen Segera Ditentukan
- Wales Incar Kejayaan di Masa Depan
- Juara Liga Europa Ingin Boyong 'Xavi dari Wales'
- Coleman: Kami Punya Allen, Ramsey dan Bale
- Bale Akui Peran Penting Allen di Skuat Wales
- Sevilla Tertarik Pakai Servis Allen
- Joe Allen Akan Segera Pulang ke Swansea
- Menawan Bersama Wales, Allen dan Ramsey Terima Pujian Dari Fowler
- Brendan Rodgers Ingin Bawa 'Xavi' ke Celtic
- Carragher Sebut Allen Xavi Versi Wales
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wajah Ceria Pemain MU Latihan di Tiongkok bersama Mourinho
Open Play 21 Juli 2016, 23:35
-
Jurgen Klopp Tak Kaget Mkhitaryan Gabung MU
Liga Inggris 21 Juli 2016, 22:50
-
MU Siapkan 65 Juta Euro untuk Boyong James Rodriguez
Liga Inggris 21 Juli 2016, 22:05
-
Dua Nutmeg Dalam 10 Detik, Wayne Rooney Jadi Tertawaan
Open Play 21 Juli 2016, 21:37
-
Pelari Tercepat Bolt Tunggu Panggilan Mourinho ke MU
Liga Inggris 21 Juli 2016, 21:37
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR