City disebut ingin mendatangkan pemain Inggris di musim panas, meski mereka hanya ingin membayar 40 juta pounds untuk Everton, yang meminta 50 juta pounds untuk sang bek.
Dan Lambert percaya bahwa Stones bisa menjadi pemain sekelas Pique, lantaran keduanya memiliki gaya permainan yang cukup mirip.
"Jika anda lihat Stones di Everton, dan anda melihat Gerard Pique di Barcelona, keduanya benar-benar pemain yang mirip," tutur Lambert pada BBC.
"Pique memiliki semua medali dan trofi, namun saya bisa melihat Josep Guardiola memandang Stones dan berpikir bahwa ia mirip dengan Pique."
"Ia bisa membuang bola dan mengopernya, dan ia mungkin siap mengambil resiko dalam beberapa kesempatan, namun jika Pep mampu memasuki pikirannya dan membentuknya, maka siapa bilang ia tidak bisa meraih sukses." [initial]
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Optimisme Leroy Sane Bersama Pep Guardiola
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 18:13
-
Inilah Alasan Sane Pilih Gabung Man City
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 17:50
-
Senangnya Guardiola Lihat City Sukses Boyong Sane
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 16:59
-
Manchester City Resmi Dapatkan Leroy Sane
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 16:08
-
Pikat Gabriel Jesus, Barcelona Manfaatkan Neymar
Liga Inggris 2 Agustus 2016, 15:36
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58






















KOMENTAR