
Bola.net - Liverpool tampil solid untuk membekuk tuan rumah Sheffield United dalam duel pekan ke-15 Premier League 2023/2024, Kamis (7/12/2023). The Reds menang dengan skor 2-0.
Skuad Jurgen Klopp mengambil pendekatan taktik yang tepat untuk menghadapi tuan rumah yang alot. Sheffield United dikenal tangguh saat bermain di kandang sendiri, Bramall Lane bukan tempat yang ramah untuk tim tamu.
Kali ini gol pertama Liverpool dicetak oleh Virgil van Dijk di menit ke-37. Mereka baru bisa mengunci kemenangan di ujung babak kedua lewat gol Dominik Szoboszlai (90+4').
Hasil ini membantu Liverpool memanaskan persaingan di papan atas Liga Inggris 2023/2024. Mereka sudah mengumpulkan 34 poin dari 15 pertandingan.
Tentu kemenangan ini menuai beragam reaksi dari fans The Reds. Apa kata mereka? Scroll ke bawah, Bolaneters!
Gol kedua hasil kerja keras Nunez
Goal keduanya keren. Nunez hilang bola, tackling dan dapet bola, what a pass from Nunez to Szobo, and then great finish from my kembaran
— Lord M (@whoami23k) December 6, 2023
Gocekan Nunez gak ada lawan deh
gocekan nunez super keren❤️
— nyunyez (@amiw27) December 6, 2023
Untung dapat cleansheet
Cleansheet lur 🤣🤣
— Jürgen Nagelsmann (@fauzinho9) December 6, 2023
Penyerang tumpul tapi tetap 3 poin
Front 3 lagi anyep tp tetep 3 pts
— Ds (@saronodwi) December 6, 2023
Penyerang Liverpool lagi kenapa nih
3 match beruntun penyerang liverpool turu pada ga bisa ngegolin,malah gelandang dan bek yg golin
— Kelvin (@JoeMama691012) December 6, 2023
Punya striker gak sih?
Ini Liverpool punya striker kagak sih? Sejak international break, yang bikin gol di PL cuma bek sama gelandang woy. Strikernya gabut @LFC
— Dimas Nugroho (@nugrohodimas) December 6, 2023
Fokus ke diri sendiri dan fokus menang deh
Pokoknya Liverpool fokus aja menang terus. Hasil club sebelah urusan belakangan...
— Hairi Yanti (@hairiyanti_) December 6, 2023
Pertahanan solid banget
Kredit buat pertahanan hari ini, solid banget, Van Dijk sama Endo jempol
— Seputar Liverpool FC (@Seputar_LFC) December 6, 2023
Hasil Premier League 2023/2024
Pekan ke-15
Rabu, 6 Desember 2023
Wolves 1-0 Burnley
Luton Town 3-4 Arsenal
Kamis, 7 Desember 2023
Sheffield United 0-1 Liverpool
Fulham 5-0 Nottingham Forest
Crystal Palace 0-2 Bournemouth
Brighton 2-1 Brentford
Man United vs Chelsea
Aston Villa vs Man City
Jumat, 8 Desember 2023
02.30 WIB - Everton vs Newcastle
03.15 WIB - Tottenham vs West Ham
Klasemen Liga Inggris 2023/2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Coba Bercanda, Jurnalis Ini Malah Disemprot Jurgen Klopp: Bego!
Liga Inggris 7 Desember 2023, 21:49
-
Mencoret Man City Dari Perburuan Gelar Juara Premier League Adalah Sebuah Lelucon
Liga Inggris 7 Desember 2023, 18:19
-
Jadi Rebutan Raksasa-raksasa EPL, Florian Wirtz Bakal Bertahan di Bayer Leverkusen!
Liga Inggris 7 Desember 2023, 17:49
-
Penampilan yang Matang Bikin Liverpool Bungkam Sheffield United
Liga Inggris 7 Desember 2023, 17:46
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR