Salah satu fakta yang menguatkan dugaan tersebut adalah ditutupnya betting mengenai klub tujuan transfer Strootman oleh Rumah Taruhan SkyBet. Biasanya, betting transfer yang ditutup secara mendadak mengindikasikan bahwa Rumah Taruhan tersebut telah mendapat informasi terpercaya bahwa pemain yang bersangkutan akan segera mengumumkan deal.
Strootman yang musim ini membela PSV biasa bermain sebagai gelandang tengah, posisi yang selama ini disebut-sebut sebagai titik lemah The Red Devils. Apabila Strootman benar-benar bergabung, kesempatan Marouane Fellaini didatangkan oleh MU akan semakin mengecil.
"Untuk PSV, akan sangat bagus jika Kevin bertahan. Namun dari sudut pandangnya, tentu lebih baik jika dia hengkang," ujar pelatih PSV, Dick Advocaat.
"Saya yakin suatu saat nanti Kevin akan menjadi kapten timnas dan PSV harus mencari penggantinya musim depan. Kevin akan cocok bermain di klub manapun, dia adalah pemain yang fantastis karena dia paham kualitas yang dimilikinya." (sdn/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
11 Duel Panas EPL Yang Patut Dinanti Musim Depan
Editorial 4 Juni 2013, 20:43
-
Van Persie Ingin Lebih Sukses Bersama United
Liga Inggris 4 Juni 2013, 19:56
-
Strootman Gabung MU Tinggal Hitungan Hari?
Liga Inggris 4 Juni 2013, 17:16
-
Diminati Duo Premier League, Fabregas Ogah Pindah
Liga Spanyol 4 Juni 2013, 15:40
-
Wenger Sudah Prediksi Pensiunnya Fergie
Liga Inggris 4 Juni 2013, 14:40
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR