Bola.net - - Penyerang Liverpool, Daniel Sturridge memuji ketajaman lini serang timnya baru-baru ini. Sturridge percaya bahwa lini serang The Reds akan kembali ditakuti di EPL musim depan.
Musim lalu Liverpool dikenal sebagai salah satu tim dengan lini serang tertajam di EPL. Kombinasi Roberto Firmino, Sadio Mane dan Philippe Coutinho membuat The Reds cukup ditakuti musim lalu.
Jurgen Klopp sendiri memperkuat lini serang mereka pada musim panas ini. Ia mendatangkan dua pemain top yaitu Dominic Solanke dan Mohamed Salah untuk memperkuat lini serangnya.
Mohamed Salah dan Roberto Firmino
Sturridge menilai timnya saat ini memiliki lini serang yang mematikan. "Performa menyerang kami sangat brillian," buka Sturridge di website resmi Liverpool.
"Kami selalu menjadi ancaman bagi tim lawan dan kami selalu berlari di areal pertahanan lawan."
"Kami bekerja keras mengasah taktik kami dan juga pressing kami. Saya rasa sangat penting bagi tim ini untuk menyerang bersama dan bertahan bersama. Segala sesuatunya sangat baik bagi kami." tutup striker Timnas Inggris tersebut.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emre Can Terkesan Dengan Performa Liverpool Saat Kalahkan Bayern
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 23:14
-
Klopp Tak Mau Berlebihan Puji Salah dan Mane
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 22:02
-
Klopp Sebut Liverpool Masih Memiliki Cela
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 21:40
-
Van Dijk Masih Bersikukuh Ingin Tinggalkan Soton
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 21:15
-
Sturridge: Saya Baik-baik Saja
Liga Inggris 2 Agustus 2017, 19:51
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR