
Hal itu diungkapkannya, usai membantu skuad besutan Brendan Rodgers melumat Newcastle 6-0 di St James Park. Dua gol dan satu assist-nya kepada Jordan Henderson seakan menghibur fans Liverpool, tanpa sosok Il Pistolero.
Kendati bakal mendapat lebih banyak kesempatan dengan ketiadaan Suarez, tetapi Sturridge tetap menyesalkan absennya sang rekan di lini depan. Meski begitu, pemain 23 tahun itu mengisyaratkan bakal tampil maksimal untuk The Reds.
"Saya tidak akan gembira tanpa Suarez, karena ia adalah seorang pemain bagus dan sayangnya ia mendapat hukuman panjang," ujar Sturridge.
"Namun hal itu bagus bagi saya, di mana saya bisa mendapat sejumlah kesempatan, karena saya datang ke Liverpool bukan untuk duduk di bench. Bagi saya, bermain itu penting dan itulah yang ingin saya lakukan." [initial] (sky/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini: Ada Pihak Yang Ingin Bunuh Karier Suarez
Liga Inggris 28 April 2013, 08:30
-
Robben Berpeluang Mudik ke Premier League
Liga Inggris 28 April 2013, 08:00
-
Sturridge Merasa Diuntungkan Absennya Suarez
Liga Inggris 28 April 2013, 06:00
-
Review: Tanpa Suarez, The Reds Habisi Toon Army
Liga Inggris 28 April 2013, 01:30
-
Dalglish Kecam Perlakuan FA Pada Suarez
Liga Inggris 27 April 2013, 21:30
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR