Bola.net - - Penyerang Liverpool, Daniel Sturridge percaya bahwa dirinya masih menjadi penyerang terbaik di skuat utama The Reds. Sturridge menyebut ia punya kemampuan yang sangat baik kendati ia tidak mendapat banyak kesempatan bermain.
Musim ini Sturridge sedikit tersisih dari tim utama Liverpool. Ia kalah bersaing dengan Roberto Firmino yang notabene seorang gelandang serang untuk dijadikan sebagai penyerang utama ketimbang dirinya yang merupakan striker murni.
Namun Sturridge tetap percaya diri bahwa dia adalah penyerang terbaik yang dimiliki Liverpool saat ini. "Saya rasa saya adalah penyerang terbaik yang tengah dimiliki Liverpool," beber Sturridge kepada Sky Sports.
"Itu adalah opini saya. Namun pemain lain, manajer dan pihak lain punya pendapat mereka sendiri. Tugas seorang manajer adalah memilih susunan pemain yang tepat untuk sebuah pertandingan tertentu, dan ketika ia merasa saya bukan Striker terbaik untuk pertandingan itu, maka itu adalah keputusannya."
"Saya harus bisa menerima itu semua dan saya tidak boleh marah akan itu. Saya rasa sebagai seorang pemain saya harus bisa menerima sisi mulus dan sisi berat di sepakbola, dan saya tidak perlu memikirkan itu semua secara personal." tutup mantan pemain Chelsea tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keown: Liverpool Pincang Tanpa Mane
Liga Inggris 14 Januari 2017, 22:10
-
Sturridge: Saya Striker Terbaik Liverpool
Liga Inggris 14 Januari 2017, 21:50
-
Alonso: Klopp Mampu Memahami Liverpool
Liga Inggris 14 Januari 2017, 21:20
-
Ibrahimovic: Waktunya Curi Poin dari Empat Besar
Liga Inggris 14 Januari 2017, 20:00
-
Klopp: Sikap Henderson Fantastis!
Liga Inggris 14 Januari 2017, 19:30
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR