El Pistolero menuturkan kalau Rodgers sengaja mencari cara untuk memberikan dirinya ruang dan kesempatan untuk mengalahkan lawan dengan pertarungan satu lawan satu. Sebab dengan cara itu saja lah Suarez mampu memaksimalkan seluruh potensi yang dimilikinya.
"Kami bekerja keras untuk menemukan cara agar saya bisa mengisolasi pemain lawan dan kemudian mengalahkannya dalam duel satu lawan satu. Itulah satu-satunya cara agar saya bisa sukses di Inggris." terang Suarez.
"Jika anda memberikan bola lambung pada saya, saya tidak akan bisa mengalahkan para bek di Premier League yang terkenal memiliki fisik kuat." imbuhnya.
"Namun cara Liverpool bermain, tidak ada bola lambung dan memberikan bola dengan cepat kepada saya membuat saya memiliki kesempatan untuk mengalahkan pemain yang bertubuh lebih besar dari saya. Brendan tahu semua tentang sepak bola Inggris dan dia mendidik saya untuk menjadi sukses." tutup Suarez. [initial]
Baca Juga:
- Hebat di Barca, Suarez Mengaku Berkembang di Liverpool
- Benteke Dilamar Liverpool Usai Final FA
- Ronaldinho Dorong Barcelona Rekrut Coutinho Dari Liverpool
- Liverpool Perpanjang Kontrak Toure dan Wisdom
- Redknapp: Rodgers Layak Bertahan, Sterling Harus Pergi
- Owen Minta Liverpool Beri Kesempatan Rodgers Satu Musim Lagi
- Liverpool Terpuruk, Owen Salahkan Pembelian Pemain
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Final di Depan Mata, Pique Incar Musim Sempurna di Barcelona
Liga Spanyol 27 Mei 2015, 23:53
-
Kembali Latihan, Suarez Diragukan Untuk Final Copa del Rey
Liga Spanyol 27 Mei 2015, 23:44
-
Pique: Saya Akan Pensiun di Barca
Liga Italia 27 Mei 2015, 18:39
-
Barca Segera Rampungkan Transfer Vidal dan Soares
Liga Spanyol 27 Mei 2015, 14:35
-
Suarez: Andai Bisa, Saya Akan Bawa Gerrard ke Barca
Liga Inggris 27 Mei 2015, 14:32
LATEST UPDATE
-
PSM Makassar vs Bali United: Adu Taktik Tomas Trucha Lawan Strategi Anti-Fisik
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 16:03
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR