Di laga tersebut, Liverpool tampil sangat istimewa, terlebih di 20 menit pertama. Mereka pun langsung unggul 4-0 atas The Gunners dalam kurun waktu tersebut. Hasil itu jelas tak lepas dari solidnya lini tengah skuad asuhan Brendan Rodgers tersebut.
Trio Steven Gerrard, Jordan Henderson dan Coutinho tampil trengginas. Namun, pujian lebih dialamatkan pada nama terakhir. Pasalnya, selain bagus dalam membantu pertahanan, ia juga tampil sangat apik ketika menyerang. Ia membuat Jack Wilshere tak bisa berbuat banyak di lini tengah. Ia sukses mencatatkan tiga dribel dan lima key pass sepanjang laga. Ia pun sukses membuat satu assist yang apik. Tak ada pemain lain di laga itu yang bisa menyamai catatan tersebut.
Pemain asal Brasil itu pun akhirnya mendapatkan pujian dari Suarez. Diwawancarai oleh ESPN Brasil usai laga, bomber asal Uruguay itu menyebut bahwa Coutinho, jika dalam performa terbaiknya, bisa membuat Liverpool tampil atraktif.
"Jika ia sedang dalam performa terbaiknya, ia bisa membuat perbedaan bagi Liverpool," ujar Il Pistolero.
"Dia adalah pemain yang sangat hebat dan dia menunjukkan bahwa ia memiliki kualitas yang dibutuhkan untuk bisa bermain bagi Liverpool ataupun Timnas Brasil. Saya bangga bisa bermain bersamanya," puji Suarez. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Yakin Arsenal Masih Bisa Juara
Liga Inggris 10 Februari 2014, 22:24
-
Arsenal Kalah, Fans Liverpool Meninggal Dibunuh
Bolatainment 10 Februari 2014, 21:42
-
Suarez: Messi Butuh Bantuan Rekan-rekannya
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 21:29
-
Forlan Akui Turut Berperan Saat Suarez Gabung Liverpool
Bolatainment 10 Februari 2014, 21:15
-
'Jangan Tutup Peluang Arsenal Juara Dulu'
Liga Inggris 10 Februari 2014, 21:11
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR