Seperti diketahui, Liverpool baru saja mengkonfirmasi bahwa Luis Suarez telah resmi menjadi pemain Barcelona FC musim depan dan akan menjalani tes medis pekan depan sebelum diumumkan secara resmi sebagai pemain Barca.
Dan seperti dilansir situs resmi Liverpool, Suarez mengungkapkan bahwa dirinya merasa berat hati meninggalkan klub yang diakuinya sangat dia cintai.
"Sungguh berat hati bahwa saya meninggalkan Liverpool untuk kehidupan baru dan tantangan baru di Spanyol. Saya dan keluarga saya telah jatuh cinta dengan klub dan kota ini," ujarnya.
"Tapi dari semua itu, saya benar-benar jatuh cinta dengan suporter yang luar biasa. Anda selalu mendukung saya dan kami, sebagai keluarga, hal itu tak akan terlupakan. Kami akan selalu menjadi pendukung Liverpool," timpalnya.
Selain itu, Suarez pun berharap para pendukung mengerti dengan keputusannya untuk bergabung dengan Liverpool.
"Saya berharap anda semua dapat mengerti mengapa saya membuat keputusan ini. Klub ini melakukan semua yang mereka bisa untuk mempertahankan saya. tapi bermain dan tinggal di Spanyol, di mana keluarga istri saya hidup, adalah impian seumur hidup saya dan itu sebuah ambisi. Saya percaya saat ini adalah waktu yang tepat untuk itu," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher Kecewa Suarez Tinggalkan Liverpool
Liga Inggris 11 Juli 2014, 23:12
-
Lehmann Yakin Sanchez Cocok di Arsenal
Liga Inggris 11 Juli 2014, 23:12
-
Arteta Sambut Kedatangan Sanchez
Liga Inggris 11 Juli 2014, 23:07
-
Salam Perpisahan Emosional Gerrard Pada Suarez
Liga Inggris 11 Juli 2014, 22:34
-
10 Pemain dengan Transfer Termahal Dunia
Editorial 11 Juli 2014, 20:36
LATEST UPDATE
-
Ketika Ruben Amorim Merasa Dikhianati Manajemen MU Soal Transfer Pemain
Liga Inggris 5 Januari 2026, 08:05
-
Man of the Match Inter Milan vs Bologna: Lautaro Martinez
Liga Italia 5 Januari 2026, 05:25
-
Man of the Match Man City vs Chelsea: Enzo Fernandez
Liga Inggris 5 Januari 2026, 04:24
-
Man of the Match Fulham vs Liverpool: Harry Wilson
Liga Inggris 5 Januari 2026, 03:54
-
Man of the Match Real Madrid vs Real Betis: Gonzalo Garcia
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 00:24
-
Man of the Match Leeds United vs Manchester United: Matheus Cunha
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:44
-
Hasil Leeds vs Man Utd: Saling Serang di Elland Road Berakhir Imbang 1-1
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:31
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR