Bola.net - - Bek Chelsea, David Luiz berpotensi akan berpindah klub pada bulan Januari nanti. Ia dikabarkan menjadi target transfer rival Chelsea, Manchester United di bulan Januari nanti.
Luiz sendiri bisa dikatakan tengah berada dalam kondisi yang kurang baik di Chelsea. Ia dikabarkan tengah berseteru dengan Antonio Conte karena perbedaan pandangan mengenai taktik, sehingga ia sudah ditepikan cukup lama di tim utama Chelsea.
Kondisi ini membuat Luiz kabarnya kembali gerah di Stamford Bridge. Untuk itu ia dikabarkan siap mendengarkan penawaran yang masuk untuk membawanya pergi dari kota London.
David Luiz
Menurut laporan yang dilansir Daily Star, Jose Mourinho disebut tengah memantau perkembangan situasi David Luiz. Mourinho kabarnya tertarik untuk meminang sang pemain di bulan Januari nanti.
United sendiri memang tengah membutuhkan asupan bek tengah baru. Pasalnya Eric Bailly mengalami cedera ankle yang cukup parah dan Marcos Rojo mengalami benturan yang keras di kepala sehingga ia belum diketahui kapan akan kembali.
Dengan kondisi tersebut, Mourinho menganggap Luiz sebagai solusi jangka pendek untuk lini pertahanannya. Untuk itu ia akan mencoba merayu sang pemain untuk membelot ke Old Trafford pada musim panas tahun depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Semakin Tidak Betah, Batshuayi Siap Angkat Kaki dari Chelsea
Liga Inggris 16 Desember 2017, 23:40
-
Madrid Ingin Rasakan Sentuhan Tangan Dingin Conte
Liga Inggris 16 Desember 2017, 23:20
-
Mau Chiesa, Juve dan Chelsea Diminta Siapkan 60 Juta Euro
Liga Italia 16 Desember 2017, 14:00
-
Tak Jelas di Chelsea, David Luiz Dilirik Mourinho?
Liga Inggris 16 Desember 2017, 13:00
-
Klopp: Semua Klub EPL Sudah Menyerah Kejar City
Liga Inggris 16 Desember 2017, 11:00
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR