
Striker haus gol Sergio Aguero dan Stevan Jovetic sudah masuk ruang perawatan. Namun City mendapatkan pukulan lanjutan karena Edin Dzeko mengalami cedera dalam pemanasan saat melawan Leicester City.
Pellegrini akhirnya terpaksa menurunkan pemuda 18 tahun, Jose Angel Pozo di laga kontra Leicester tersebut. Akibatnya The Citizens tampil melempem, beruntung pemain veteran Frank Lampard mencetak satu-satunya gol kemenangan City.
"Kami tanpa Dzeko, Aguero, dan Jovetic, untuk mungkin lebih dari beberapa minggu ke depan. Kami harus lihat berapa lama Jovetic akan pulih. Ini adalah situasi yang sulit, tapi kami akan melihat apa yang terbaik untuk tim," ungkap Pellegrini di situs resmi klub.
"David Silva, Samir Nasri, dan gelandang lain bisa buat gol, sehingga kami akan lihat selama seminggu untuk mencari cara terbaik dalam bermain sampai para penyerang kami pulih."[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sagna Sesalkan Cederanya Dzeko
Liga Inggris 14 Desember 2014, 18:51
-
Bacary Sagna Juga Iri Ingin Bikin Gol
Liga Inggris 14 Desember 2014, 18:36
-
Kalahkan Leicester, Man City Tidak Tampil Pada Performa Terbaik
Liga Inggris 14 Desember 2014, 18:20
-
Striker Man City Bertumbangan, Pellegrini Incar Striker Baru
Liga Inggris 14 Desember 2014, 18:07
-
Sagna Tak Mau Pilih Lawan di Babak 16 Besar
Liga Champions 14 Desember 2014, 18:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR