Bola.net - - Gelandang , Granit Xhaka, mengaku ia masih takut menghadapi kemarahan fans klubnya usai mereka kalah 0-4 dari Liverpool pekan lalu.
Tim asuhan Arsene Wenger bermain buruk ketika bertandang ke Anfield dan kini mereka hanya mengoleksi tiga angka dari tiga laga awal di Premier League.
Xhaka merupakan satu dari sekian pemain yang mendapat kritik atas kekalahan tersebut, dan eks pemain Manchester United, Gary Neville, mengaku tak habis pikir dengan aksi back-heel yang sempat dilakukan pemain Swiss di kotak penaltinya sendiri.
Namun belum lama ini, Xhaka justru mendapatkan penghargaan sebagai pemain terbaik Swiss dari asosiasi sepakbola negaranya, atas performa yang ia tunjukkan musim lalu.
Xhaka sendiri memang tampil apik di 2016, kala membela timnas di Euro dan juga membantu Arsenal menjuarai Piala FA musim lalu.
Namun demikian, timing penghargaan tersebut dirasa kurang tepat, karena hanya berselang 24 jam usai Arsenal kalah memalukan dari Liverpool.
Credit Suisse Player of the Year: Granit Xhaka! 🏅👏#SwissFootballAwards pic.twitter.com/IUaItcoNwa
— nationalteams_SFVASF (@SFV_ASF) August 28, 2017
Xhaka kemudian mengatakan di Goal International: "Saya takkan berani keluar usai kekalahan 0-4 dari Liverpool!"
Xhaka dibeli dari Monchengladbach dengan harga 35 juta pounds pad Mei silam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jonny Evans Juga Masuk Daftar Belanja Arsenal
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 23:35
-
Arsenal Siap Lepas Sanchez ke City, Asal Ditukar Aguero
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 20:22
-
Demi Sanchez, City Siapkan Duit Plus Sterling
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 19:56
-
Arsenal Loyo, Tembok Emirates Jadi Sasaran Kemarahan Suporter
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 15:50 -
Wright: Hati Sanchez Sudah Tidak Berada di Arsenal
Liga Inggris 29 Agustus 2017, 14:50
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR