Bola.net - - Juara bertahan EPL, Chelsea dikabarkan ingin memperkuat pertahanan mereka sebelum bursa transfer ditutup. The Blues disebut Tengah mengincar servis bek PSG, Layvin Kurzawa.
Chelsea sendiri memang cukup santer dikabarkan ingin mencari bek kiri baru di bursa transfer Januari ini. Antonio Conte membutuhkan pelapis untuk Marcos Alonso yang selama dua musim ini selalu menjadi andalannya di sektor kiri pertahanan The Blues.
Chelsea sendiri kabarnya tengah berusaha merekrut bek AS Roma, Emerson Palmieri. Namun terjadi deadlock dalam proses negosiasi dengan raksasa Italia tersebut sehingga mereka mulai mencari alternatif pengganti,

The Blues sendiri kabarnya sudah menemukan kandidat alternatif Emerson. Menurut pakar transfer Gianluca Di Marzio, kubu The Blues tengah mengarahkan radar mereka kepada bek PSG, Layvin Kurzawa.
Bek 25 tahun ini dikenal sebagai salah satu bek serba bisa di PSG. Namun musim ini ia kesulitan menembus tim utama Les Parisien setelah hanya mampu bermain 11 kali di Ligue 1 musim ini.
Kubu PSG sendiri kabarnya siap mendengarkan tawaran dari Chelsea. Untuk itu mereka menanti tawaran resmi dari juara Inggris itu dalam waktu dekat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Yakin Dapat Dukungan Penuh Manajemen Chelsea
Liga Inggris 27 Januari 2018, 23:40
-
Conte Tak Takut Alonso Akan Kelelahan
Liga Inggris 27 Januari 2018, 23:20
-
Luiz Yakin Conte Lebih Dulu Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 27 Januari 2018, 22:40
-
Cari Alternatif, Madrid Buka Komunikasi Dengan Bek Chelsea Ini?
Liga Spanyol 27 Januari 2018, 22:10
-
Tambah Amunisi Pertahanan, Chelsea Incar Bek PSG Ini?
Liga Inggris 27 Januari 2018, 20:50
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR