Musim ini, performa United tak semulus yang diperkirakan oleh Louis Van Gaal. Untuk membenahi hal tersebut, ia pun terus memburu sejumlah pemain baru. Salah satu sektor yang ingin dibenahi Manajer asal Belanda itu adalah sektor bek sayap kanan.
United pun sudah sempat dikait-kaitkan dengan bek Barcelona, Dani Alves dan bek Southampton, Nathaniel Clyne. Namun, menurut laporan terbaru dari Daily Mail, Van Gaal kini disebut mengincar Walker.
Bek 24 tahun itu baru saja kembali tampil setelah absen sekitar sembilan bulan akibat cedera. Performanya mulai mengalami peningkatan seiring berjalannya waktu. Van Gaal pun disebut mulai tertarik dengan performa bek Timnas Inggris tersebut dan mempertimbangkan untuk mendatangkannya ke Old Trafford musim depan.
Jika United memang ingin mendatangkannya, mereka harus merogoh koceknya dalam-dalam. Sebab, Spurs diperkirakan tak akan mau melepasnya jika klub yang meminatinya enggan membayar kurang dari 20 juta Pounds. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Vazquez Incaran Juventus Dibanderol 25 Juta Euro Lebih
- Bek Incaran Ingin ke Inggris, Arsenal dan United Dapat Angin Segar
- Kena Embargo, Barca Berniat Rekrut Bek Timnas Jerman
- Chelsea Beli Valencia Musim Depan
- Arsenal Siap Datangkan Gonalons
- Pjanic Tolak Tawaran Liverpool?
- Liverpool dan Arsenal Minati Gelandang Belia Cagliari
- Bartomeu Janji Bawa Bender dan Danilo ke Barca
- PSG Ingin Curi Neymar dari Barca
- Sociedad Berminat Rekrut Bek Liverpool
- Juve Juga Minati Icardi?
- Barca Incar Babacar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tampik Ajax, De Jong Pilih United
Liga Italia 19 Februari 2015, 21:41
-
Tambal Lini Belakang, Man United Incar Kyle Walker
Liga Inggris 19 Februari 2015, 20:46
-
Bek Incaran Ingin ke Inggris, Arsenal dan United Dapat Angin Segar
Liga Inggris 19 Februari 2015, 15:15
-
Tolak Ajax, Bintang Belanda Ini Mau Manchester United
Liga Italia 19 Februari 2015, 13:11
-
Masih Sakit Hati, Roy Keane dan Fergie Tak Saling Sapa
Liga Inggris 19 Februari 2015, 09:43
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR