
Bola.net - Mikel Arteta membagikan sebuah kabar baik terkait timnya jelang menghadapi West Ham. Ia menyebut bahwa Bukayo Saka bisa tampil di pertandingan ini.
Arsenal akan melakoni partai derby London malam ini. Mereka akan menghadapi tetangga mereka, West Ham.
Jelang laga ini Arsenal mengalami sejumlah masalah cedera. Salah satunya menimpa winger andalan mereka, Bukayo Saka.
Sang winger terlihat pincang saat ditarik keluar melawan Liverpool di pekan lalu. Lantas bagaimana kondisi terkini sang winger?
Simak komentar Arteta di bawah ini.
Bisa Main

Dalam konferensi persnya, Mikel Arteta memastikan bahwa cedera yang dialami oleh Saka itu tidak serius.
Ia menyebut bahwa kondisi sang winger sudah membaik dan ia siap turun menghadapi The Hammers nanti malam.
"Dia [Saka] sudah memulihkan diri sepanjang pekan ini dan ia terlihat ok untuk bermain nanti," ungkap Arteta.
Tambahan Tenaga

Arteta juga menyebut bahwa Arsenal berpotensi mendapatkan tambahan tenaga jelang laga ini.
Ia menyebut Gabriel Jesus, Takehiro Tomiyasu dan Oleksandr Zinchenko juga berpotensi tampil di pertandingan tersebut.
"Kami berharap ada beberapa pemain lain yang bisa kembali di laga ini, sehingga kami bisa menurunkan skuat yang kompetitif di pertandingan ini," pungkasnya.
Butuh Kemenangan

Tiga poin benar-benar dicanangkan Mikel Arteta saat menghadapi West Ham.
Mereka butuh tambahan tiga poin itu agar bisa menempel ketat Liverpool dan Manchester City di perburuan gelar juara EPL musim ini.
Klasemen Premier League
(Arsenal FC)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match West Ham vs Arsenal: Declan Rice
Liga Inggris 11 Februari 2024, 23:13
-
Hasil West Ham vs Arsenal: Skor 0-6
Liga Inggris 11 Februari 2024, 22:58
-
Link Live Streaming Premier League West Ham vs Arsenal 11 Februari 2024 di Vidio
Liga Inggris 11 Februari 2024, 19:00
-
Jadwal Pertandingan Arsenal Hari Ini, Minggu 11 Februari 2024: Vs West Ham, Balas!
Liga Inggris 11 Februari 2024, 17:45
-
Jadwal Siaran Langsung Premier League di Vidio Hari Ini, Minggu 11 Februari 2024
Liga Inggris 11 Februari 2024, 15:30
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR