
Ingin memberikan kontribusi yang lebih dalam skema serang, Moreno memiliki target untuk mencetak lima gol dan lima assist pada musim debutnya ini.
"Saat ini saya sudah mencetak satu gol dan satu assist dalam 12 pertandingan, jadi saya rasa saya memiliki target lima gol dan lima assist." katanya pada liverpoolfc.com.
Bukan tanpa alasan ia mengusung target yang tak biasa bagi ukuran seorang full-back. Ternyata Moreno dulu bermain lebih ke depan dibandingkan posisinya saat ini.
"Semua pemain suka mencetak gol, khususnya saya, karena saat saya masih lebih muda saya biasa mencetak gol secara reguler karena dulu saya bermain lebih ke depan. Saat itu saya bermain sebagai winger atau gelandang serang yang bermain melebar." imbuhnya. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Pellegrini Bangga Masuk Hall of Fame Pelatih Inggris
- Tanpa Giroud, Wenger Akui Terlalu Bergantung Pada Welbeck
- 'Suatu Saat Hazard Akan Berada di Level Messi dan Ronaldo'
- Giroud Siap Comeback Lawan Man United
- Van Gaal Berharap David de Gea Main Lawan Arsenal
- Ronaldo: Chelsea Klub Yang Tepat Untuk Oscar dan Willian
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Target Moreno di Liverpool: Cetak Lima Gol dan Lima Assist
Liga Inggris 20 November 2014, 23:19
-
Suarez: Gerrard Wajib Pensiun di Liverpool
Liga Inggris 20 November 2014, 22:49
-
Cedera Kambuhan Sturridge Tak Kejutkan Legenda Liverpool
Liga Inggris 20 November 2014, 12:02
-
Tolak Bayern Demi Liverpool, Emre Can Tak Pendam Sesal
Liga Inggris 20 November 2014, 09:58
-
Tarik Origi, Liverpool Diminta Bayar 5 Juta Pounds Ekstra
Liga Inggris 20 November 2014, 09:26
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR