
Bola.net - Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer mengaku kecewa dengan kekalahan timnya atas Crystal Palace. Namun Solskjaer berjanji timnya akan segera berbenah dalam waktu dekat.
Impian setan merah untuk mendapatkan start sempurna di ajang EPL resmi buyar. Malahan mereka menanggung malu di laga perdana mereka di EPL musim ini.
Pada laga yang digelar di Old Trafford itu, MU tumbang dengan skor 3-1. Performa Setan Merah masih jauh dari kata memuaskan.
Solskjaer mengakui bahwa timnya bermain di bawah standart hari ini. "Kami bisa bermain jauh lebih baik dari hari ini," ujar Solskjaer kepada Manchester Evening News.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Bakal Semakin Baik
Solskjaer menyebut bahwa seiring berjalannya waktu, ia yakin MU bakal tampil lebih baik lagi.
Ia menyebut jika seluruh pemainnya sudah berada dalam kondisi terbaik, maka mereka bisa meningkatkan performa mereka.
"Jika anda melihat pemain kami di atas lapangan dan di bangku cadangan dan mereka yang absen, kami tahu bahwa kami bisa bermain dengan lebih baik daripada hari ini."
Bakal Perkuat Tim
Solskjaer mengakui bahwa ia akan mencoba memperkuat timnya dengan mendatangkan beberapa pemain baru.
Namun ia menegaskan bahwa timnya tidak akan belanja sembarangan di bursa transfer.
"Kami selalu mencari cara untuk memperkuat tim ini jika ada pemain yang tersedia dengan harga yang tepat. Kami selalu ingin memperkuat tim ini, namun sebelum melakukan itu kami harus bercermin terlebih dahulu." ujarnya.
Papan Bawah
Kekalahan ini membuat United harus turun ke papan bawah EPL.
Mereka kini menempati peringkat 16 klasemen sementara EPL.
(Manchester Evening News)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Lima Bukti Alex Telles Lebih Gacor dari Para Bek Sayap Manchester United
Liga Inggris 20 September 2020, 21:53
-
Usai Dikalahkan Palace, Shaw Minta Manchester United Beli Dua Amunisi Baru
Liga Inggris 20 September 2020, 19:24
-
Leeds United Tawarkan Daniel James Jalan Keluar dari Manchester United
Liga Inggris 20 September 2020, 17:29
-
Disia-siakan MU, Jose Mourinho Siap Selamatkan Karier Jesse Lingard
Liga Inggris 20 September 2020, 16:30
-
Manchester United Berniat Jual Sergio Romero, Siapa Berminat?
Liga Inggris 20 September 2020, 15:51
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR