
Bola.net - Mantan pemain Manchester United, Robbie Savage menilai bahwa setan merah butuh belanja beberapa pemain di musim panas nanti. Ia menilai United harus mencoba mendatangkan tiga pemain baru termasuk Harry Kane.
Performa Manchester United sejak tahun 2020 ini mendapatkan banyak pujian. Setan Merah mulai menemukan konsistensi dalam permainan mereka, sehingga mereka sudah melakoni 11 laga tanpa menelan kekalahan.
Ole Gunnar Solskjaer baru-baru ini mengatakan bahwa timnya butuh beberapa tambahan pemain untuk menjadi penantang gelar yang serius. Untuk itu Solskjaer berencana kembali membeli beberapa pemain top di musim panas nanti.
Hargreaves sendiri merekomendasikan tiga nama yang bisa dibeli Solskjaer di musim panas nanti. "Harry Kane adalah striker papan atas dan saya rasa United perlu mendatangkannya," beber Savage kepada BT Sports.
Baca komentar lengkap mantan gelandang Mu itu di bawah ini.
Sepakati Solskjaer
Hargreaves sendiri mengamini pernyataan Solskjaer terkait kebutuhan pemain Manchester United di musim panas ini.
Ia menilai United memang membutuhkan tambahan beberapa pemain sebelum menjadi penantang gelar yang serius musim depan.
"Saya rasa United mungkin membutuhkan tiga atau empat pemain di bursa transfer musim panas jika mereka ingin menjadi pesaing juara Premier League musim depan."
Dua Rekomendasi
Selain Kane, Hargreaves memberikan saran terkait pemain mana yang bisa dikejar MU di musim panas nanti.
Ia merasa United perlu memperkuat lini pertahanan dan juga menambah stok gelandang kreatif mereka.
"Jika mereka bisa mengamankan masa depan Pogba, maka saya rasa mereka tinggal mendatangkan Koulibaly dan Jack Grealish. Mereka adalah tipikal pemain yang saya inginkan berada di Manchester United." ujarnya.
Siapkan Dana
Ed Woodward beberapa waktu yang lalu memastikan bahwa MU akan memiliki dana belanja yang melimpah.
Ia menyebut bahwa ia siap memberikan dana bagi Solskjaer untuk mendatangkan pemain-pemain yang ia inginkan.
(BT Sports)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Diogo Dalot di Balik Performa Apik Bruno Fernandes
Liga Inggris 14 Maret 2020, 21:20
-
Wes Brown: MU Beli Bek Tengah Lagi? Buat Apa Coba?
Liga Inggris 14 Maret 2020, 20:40
-
Lini Pertahanan yang Padu, Rahasia MU Tampil Tokcer
Liga Inggris 14 Maret 2020, 20:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR