Bola.net - - John Terry mengaku ia masih belum mengambil keputusan apapun terkait masa depannya, pasca meninggalkan .
Kapten The Blues itu bakal hengkang dari Stamford Bridge usai kontraknya habis bulan depan. Ia akan pergi usai membawa tim London Barat memenangkan Premier League 16/17.
Terry sempat menyatakan ingin terus bermain musim depan, dan konon ia menarik perhatian tim-tim seperti Swansea City dan Bournemouth. Namun sang bek juga tak menutup kans untuk pensiun dan mendalami kursus kepelatihan usai gantung sepatu.
Dan usai final Piala FA pekan lalu, Terry mengatakan dirinya masih belum mengambil keputusan apapun.
John Terry
"Saya punya banyak opsi, namun belum ada yang diputuskan," tutur Terry menurut Goal International.
"Semua orang terus bertanya dan tidak ada yang percaya ketika saya bilang saya belum memutuskan apapun."
Selain dua klub Premier League, Terry konon juga sudah menerima tawaran untuk bermain di Tiongkok dan Amerika Serikat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Komentar Chamberlain Soal Aksi Diving Moses
Liga Inggris 29 Mei 2017, 23:32
-
Costa Dukung Chelsea Pulangkan Lukaku
Liga Inggris 29 Mei 2017, 21:16
-
Gara-gara Final FA Cup, Cahill Kecam Aturan Offside
Liga Inggris 29 Mei 2017, 17:44
-
Conte Masih Ungkit Kekalahan Chelsea di Final Piala FA
Liga Inggris 29 Mei 2017, 17:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR