Hazard mencetak gol penalti yang membuat Chelsea unggul dulu, sebelum James Collins menyamakan kedudukan. Namun tuan rumah akhirnya meraih tiga angka penuh, usai Diego Costa membuat gol semenit jelang pertandingan usai.
Terry lantas secara khusus memberikan pujian pada Hazard, yang musim lalu banyak mendapat kritik karena tampil buruk.
"Ia ada di atas sana bersama para pemain terbaik dunia, menurut saya. Kami terlalu banyak bergantung padanya musim lalu dan ia tidak bisa melakukan semuanya sendirian, meski ia hampir melakukannya," tutur Terry menurut laporan laman resmi klub.
"Ia adalah pemain kelas dunia dan kami beruntung memiliki dirinya."
Watford akan menjadi lawan Chelsea berikutnya di pekan kedua Premier League. [initial]
(cfc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ogah ke Real Madrid, Febregas Ingin Buktikan Diri di Chelsea
Liga Inggris 16 Agustus 2016, 23:45 -
Chelsea Akan Kembali untuk Menawar Bek Napoli Koulibaly
Liga Inggris 16 Agustus 2016, 23:31 -
Gary Cahill: Bukan Waktunya Bicara Gelar Juara
Liga Inggris 16 Agustus 2016, 21:38 -
Video: Gemasnya Abramovich Kala Chelsea Gagal Cetak Gol
Open Play 16 Agustus 2016, 19:09 -
Chelsea Tawarkan Fabregas ke Madrid, PSG, Juve, dan Barca
Liga Inggris 16 Agustus 2016, 15:48
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00 -
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR