Hal tersebut diungkapkan oleh sang kapten, tak lama usai timnya menang 3-1 atas Sunderland, hanya beberapa hari usai klub resmi memecat Jose Mourinho sebagai manajer.
"Dengan penampilan seperti yang kami tunjukkan di babak pertama, siapa tahu? Akan sulit untuk memenangkan setiap pertandingan, namun kami tahu itu," jelas Terry pada reporter.
"Namun selangkah demi selangkah, akan ada banyak pertandingan dimainkan di waktu Natal dan jika kami bisa mencatat periode yang bagus, kami akan bisa naik ke papan atas klasemen, kemudian Anda tidak akan pernah tahu apa yang akan terjadi," pungkasnya.
Chelsea hingga kini masih duduk di peringkat 15 klasemen sementara, dengan 18 poin dari 17 pertandingan. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giroud Dukung Keputusan Chelsea Putus Mourinho
Liga Inggris 21 Desember 2015, 23:28
-
Wenger Sesali Kegagalannya Rekrut Cech
Liga Inggris 21 Desember 2015, 22:02
-
Mata Minta MU Tetap Berpikir Positif
Liga Inggris 21 Desember 2015, 20:31
-
Liga Inggris 21 Desember 2015, 20:19

-
Eks Chelsea: Mourinho Mau Latih Manchester United
Liga Inggris 21 Desember 2015, 20:07
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR