Pemain berusia 35 tahun itu mengkonfirmasi di hari Senin bahwa ia akan mengakhiri hubungan dengan klub London yang sudah berjalan selama 13 tahun, begitu kontraknya usai di musim panas ini.
Pemain asal Inggris, yang akan ikut bermain untuk negaranya di putaran final Piala Dunia di Brasil, sudah banyak dihubungkan dengan rencana kepindahan ke klub MLS New York City FC.
"Lamps, saya akan merindukan anda di dalam dan di luar lapangan teman," tulis Terry melalui akun media sosial Fanzai.
"Salah seorang gelandang terbaik dan saya amat terhormat bisa bermain bersama anda, anda adalah seorang legenda Chelsea sejati. Anda seorang pemenang yang sejati dan memberikan inspirasi untuk saya dan semua orang di Chelsea. Semoga beruntung kawan," pungkasnya.
Terry akan terus bertahan di Chelsea usai ia memutuskan untuk menekan perpanjangan kontrak selama satu tahun, bulan lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Tawar Hazard 75 Juta Euro?
Liga Champions 3 Juni 2014, 21:35
-
Azpilicueta: Spanyol Susah Untuk Terus Menang
Piala Dunia 3 Juni 2014, 20:54
-
Momen-momen Frank Lampard di Chelsea Dalam Foto
Open Play 3 Juni 2014, 19:40
-
Azpilicueta Minta Spanyol Cepat Beradaptasi Dengan Brasil
Piala Dunia 3 Juni 2014, 19:37
-
Lampard: Chelsea Selalu di Hati
Liga Inggris 3 Juni 2014, 19:15
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR