
Bola.net - Sebuah informasi menarik datang dari Arsenal. Klub raksasa EPL itu diketahui sempat serius mendekati Lautaro Martinez di musim panas ini.
Arsenal memang belanja cukup jor-joran di musim panas ini. Mikel Arteta ingin merombak timnya agar bisa setidaknya kembali ke kompetisi Eropa pada akhir musim nanti.
Salah satu posisi yang ingin diperkuat Arsenal adalah lini serang. Mereka ingin menambah daya gedor tim mereka setelah dua penyerang utama mereka relatif buntu sejauh ini.
Calciomercato mengklaim bahwa Arsenal sempat mendekati beberapa pemain di musim panas kemarin. Salah satunya adalah Lautaro Martinez.
Simak situasi transfer Martinez di bawah ini.
Striker Potensial
Laporan itu mengklaim bahwa Arsenal sangat serius ingin merekrut Martinez di musim panas kemarin.
Mereka terpukau dengan ketajaman sang striker di Inter Milan. Mereka meyakini bahwa Lautaro cocok dengan skema permainan Arteta.
Sehingga Arsenal dilaporkan benar-benar mencoba untuk membawa Lautaro ke London Utara.
Tidak Boleh Pindah
Menurut laporan tersebut, Arsenal benar-benar serius ingin mengamankan jasa Lautaro.
Mereka sudah menghubungi Inter MIlan selaku pemilik sang striker. Bahkan mereka memberikan tawaran yang cukup besar agar Inter bersedia melepasnya.
Namun tawaran mereka itu ditolak mentah-mentah, karena Inter sudah kehilangan Rpmelu Lukaku sehingga mereka ogah berpisah dengan Martinez.
Kontrak Baru
Manajemen Inter Milan dilaporkan juga enggan berpisah dengan Lautaro.
Mereka kini tengah menyiapkan kontrak baru untuk sang striker.
(Calciomercato)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Hidupkan Lagi Ketertarikannya Pada Aouar
Liga Inggris 15 September 2021, 23:31
-
Bersinar di Tengah Ambyarnya Arsenal, Saka Jadi Incaran Banyak Klub
Liga Inggris 15 September 2021, 19:10
-
Terungkap, Arsenal Ternyata Sempat Serius Kejar Lautaro Martinez
Liga Inggris 15 September 2021, 18:20
-
Buka-Bukaan, Ini Alasan Hector Bellerin Cabut dari Arsenal
Liga Inggris 15 September 2021, 16:20
-
Ditawari Balik Arsenal, Begini Kata Jack Wilshere
Liga Inggris 14 September 2021, 21:53
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR