
Bola.net - Akhirnya terjawab sudah nomor punggung yang dikenakan Bruno Fernandes bersama Manchester United. Pria berumur 25 tahun itu tidak mengenakan nomor yang dulunya pernah digunakan pendahulunya, Cristiano Ronaldo.
Dugaan soal Bruno Fernandes akan mengenakan seragam nomor 7 mencuat beberapa hari yang lalu. Pasalnya, Bruno dan Cristiano Ronaldo sama-sama berasal dari Portugal dan juga direkrut dari Sporting Lisbon.
Sebagai informasi, Bruno direkrut dari Sporting dengan harga total mencapai 80 juta euro. Dengan rincian 55 juta dibayar di awal, dan sisanya akan menyusul seiring dengan bonus jika klausul yang telah disepakati tercapai.
Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.
Nomor Punggung Bruno Fernandes
Saat diperkenalkan, Manchester United tidak langsung menunjukkan nomor punggung Bruno Fernandes. Ini juga yang menjadi alasan mengapa dugaan soal nomor punggung eks pemain Sampdoria itu beredar luas.
Namun pertanyaan tersebut akhirnya terjawab dari foto yang diunggah sang agen, Miguel Ruben Pinho, pada media sosial Instagram. Ia berpose dengan kliennya dalam foto tersebut.
Keduanya sama-sama memegang seragam Manchester United dengan nama Bruno Fernandes. Kemudian di bawah namanya tercantum nomor punggung sang pemain, yakni 18.
View this post on InstagramAlways together 💪🏼 @brunofernandes.10 @manchesterunited @positionumber #CRBA
Sejarah Nomor Punggung 18
Tidak banyak pemain yang pernah mengenakan nomor punggung 18 dalam sejarah Manchester United. Pasalnya, nomor tersebut cukup lama dikenakan oleh sang legenda, Paul Scholes.
Scholes menembus skuat utama Manchester United pada tahun 1993 silam. Namun ia pertama kali diberikan nomor punggung 18 di tahun 1996. Nomor itu bertahan hingga ia memutuskan pensiun untuk pertama kalinya di tahun 2011.
Nomor itu kemudian berpindah tangan ke Ashley Young, yang baru bergabung dengan Manchester United setelah diboyong dari Aston Villa. Nomor itu juga bertahan cukup lama sampai Young pindah ke Inter Milan di tahun 2020 ini.
Selain itu, nomor punggung 18 juga pernah dikenakan oleh Fraizer Campbell. Pemain Huddersfield tersebut diketahui pernah mengenakan nomor itu selama satu musim, yakni 2008/09.
(Evening Standard)
Baca Juga:
- Gelandang Komplet, Bruno Fernandes Dianggap Mirip Frank Lampard
- Kedatangan Bruno Fernandes Diyakini Bisa Memacu Paul Pogba
- Pemain Portugal Tidak Selalu Sukses di Manchester United, Ancaman untuk Bruno Fernandes?
- Pemain Manchester City Ini Juga Ikut Sambut Kedatangan Bruno Fernandes
- Ternyata, MU Sudah Pantau Bruno Fernandes Sejak Jauh-jauh Hari
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekrut Bruno Fernandes Saja Tak Cukup Bagi MU untuk Kembali Berjaya
Liga Inggris 31 Januari 2020, 23:53
-
Ini Aspek Permainan Bruno Fernandes yang Buat Solskjaer Kesengsem
Liga Inggris 31 Januari 2020, 20:20
-
Jelang Laga ke-300 David De Gea, Solskjaer: Dia Memang Luar Biasa
Liga Inggris 31 Januari 2020, 20:00
-
Solskjaer: MU Sudah Hafal Permainan Wolverhampton
Liga Inggris 31 Januari 2020, 19:20
-
Solskjaer Lega Lihat Bruno Fernandes Gabung Manchester United
Liga Inggris 31 Januari 2020, 19:00
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
-
Pusing Tujuh Keliling ala Pep Guardiola
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:23
-
Barcelona vs Athletic Club: Rating Pemain Barcelona usai Menang Telak 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 08:09
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 08:08
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:56
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58






















KOMENTAR