Manchester United sendiri disebut sudah lama mengincar Bentancur. Gelandang berusia 19 tahun ini tampil reguler di Boca Juniors di mana ia piawai dalam mengatur tempo serangan raksasa Argentina tersebut.
Namun usaha MU untuk mendapatkan Bentancur harus bertepuk sebelah tangan. Menurut laporan Daily Mail, kehadiran Carlos Tevez di Boca Juniors membuat sang pemain tidak bisa pergi ke Manchester United.
Menurut laporan tersebut, ada sebuah klausul dalam kesepakatan pembelian Tevez dari Juventus pada tahun 2015 silam yang membuat Bentancur terhalang untuk pindah ke Old Trafford. Klausul itu berbunyi bahwa Juventus harus menjadi prioritas pertama penjualan Bentancur ke Eropa.
Juventus sendiri baru-baru ini mengonfirmasi bahwa meminati talenta 19 tahun itu. Oleh karenanya MU harus melupakan untuk mendapatkan talenta asal Uruguay tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jamu Juventus, Poli Ingin Buat Milanisti Bahagia
Liga Italia 20 Oktober 2016, 19:39
-
Poli Yakin Donnarumma Bisa Jadi Penerus Buffon
Liga Italia 20 Oktober 2016, 19:05
-
Ayah Buffon: Anak Saya Seperti Lev Yashin
Liga Italia 20 Oktober 2016, 17:48
-
Tevez Blok Transfer Wonderkid Boca Juniors ke MU
Liga Inggris 20 Oktober 2016, 15:43
-
Barzagli: Pengkritik Buffon Tak Mengerti Sepakbola
Liga Champions 20 Oktober 2016, 13:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR