Belakangan diberitakan bahwa pihak Il Pistolero telah menjalin kesepakatan dengan Los Blancos, tanpa seizin The Reds sebagai klub pemilik Suarez. Hal itu dikarenakan kepergian sang pemain sejatinya tak mendapat restu dari klub.
Akan tetapi alasan ketidaknyamanan di Inggris rupanya membuat Liverpool tak kuasa menahan hasrat Suarez untuk pergi dari Premier League. Dan kabar tersebut disambut baik oleh Real, yang sudah mengutarakan ketertarikan pada pemain 26 tahun tersebut.
Sayangnya jika negosiasi gelap tersebut terbukti, maka Suarez bisa saja tengah menghadapi sanksi berat dari klub saat ini. Situasi seperti itu sepertinya kian membuat Suarez tak nyaman lagi berada di Anfield.
Liverpool berharap keputusan soal masa depan Suarez segera rampung dalam beberapa hari mendatang. Sedangkan sang pemain saat ini masih berada di Brasil, guna membela Uruguay dalam kejuaraan Piala Konfederasi 2013. [initial] (mtr/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas: Saya Sempat Ingin Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 28 Juni 2013, 22:30
-
Draxler Diberi Izin Bicara Dengan Real Madrid
Liga Champions 28 Juni 2013, 19:43
-
Media Catalan Masih 'Permasalahkan' Transfer Isco
Liga Spanyol 28 Juni 2013, 18:16
-
Eks Bintang Napoli Sarankan Klub Gandoli Cavani
Liga Italia 28 Juni 2013, 17:57
-
Sang Kakak Ungkap Higuain Merapat ke Arsenal
Liga Inggris 28 Juni 2013, 16:20
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR