Bola.net - Rencana Manchester United untuk merekrut Timo Werner mendapatkan halangan baru. Tim asal Spanyol, Atletico Madrid diberitakan akan mencoba mendatangkan striker RB Leipzig tersebut dalam waktu dekat ini.
Sejak musim panas kemarin, United tengah berburu penyerang baru. Mereka mencari pengganti Romelu Lukaku yang pindah ke Inter Milan.
Salah satu nama yang dibidik MU adalah Timo Werner. Striker 23 tahun menjadi salah satu striker tersubur di Bundesliga dalam tiga musim terakhir.
Namun Cope mengklaim bahwa United mendapatkan pesaing yang kuat untuk mendapatkan Werner. Atletico Madrid diberitakan juga tengah menyeriusi perburuan striker RB leipzig tersebut.
Mengapa Atletico Madrid mengejar Werner? Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Butuh Striker
Menurut laporan tersebut, Atletico Madrid saat ini tengah kekurangan striker di lini serang mereka.
Sejauh ini mereka mengandalkan dua penyerang di lini serang mereka. Mereka adalah Diego Costa dan Alvaro Morata.
Namun mereka tidak memiliki pelapis yang sepadan untuk lini serang mereka, sehingga Diego Simeone meminta manajemen Atletico mendatangkan penyerang baru.
Kejar di Bulan Januari
Laporan itu mengklaim bahwa Atletico Madrid akan mengejar tanda tangan Werner di bulan Januari.
Hal ini dikarenakan Diego Costa tengah mengalami cedera yang cukup parah. Ia diprediksi akan absen cukup lama di lini serang Los Rojiblancos.
Untuk itu Atletico berencana mendatangkan Werner ke Wanda Metropolitano begitu bursa transfer dibuka.
Kontrak Panjang
Baik Atletico dan Manchester United harus siap keluar uang dalam jumlah besar untuk merekrut Werner.
Sang striker tercatat masih memiliki kontrak di Red Bull Arena hingga tahun 2023 mendatang.
(Cope)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Manchester United vs Tottenham di Mola TV
Liga Inggris 4 Desember 2019, 23:31
-
Jose Mourinho Sebut Solskjaer Bikin Keputusan Cerdas Jelang Duel MU vs Tottenham
Liga Inggris 4 Desember 2019, 21:25
-
Visi Tim Manchester United: Padukan Pemain Kelas Dunia dan Pemain Muda Berbakat
Liga Inggris 4 Desember 2019, 21:00
-
Mau Christian Eriksen, MU Diminta Serahkan Nemanja Matic
Liga Inggris 4 Desember 2019, 20:40
-
Real Madrid Tumbalkan Vinicius Junior untuk Paul Pogba
Liga Spanyol 4 Desember 2019, 20:20
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR