Bola.net - - Salah satu transfer yang cukup mengejutkan pada awal musim 2016/17 ini adalah kembalinya David Luiz ke Chelsea setelah sempat berkiprah di . Bek asal Brasil ini dibeli oleh Chelsea dengan banderol 38,5 juta euro.
Namun, ada sebuah cerita tersembunyi di balik transfer David Luiz ini. Media Prancis, L'Equipe menulikan bahwa Luiz bisa bergabung ke Chelsea setelah memaksa kubu PSG untuk melepasnya.
Bahkan, Luiz disebutkan menodongkan pisau kepada leher Direktur Olahraga PSG, Patrick Kluivert.
"Kluivert tidak memiliki pilihan lain, David Luiz meletakkan pisau di bawah lehernya," tulis L'Equipe. Kondisi ini membuat Kluivert mau tidak mau harus memberi jalan kepada Luiz untuk terbang ke London.
Hanya saja, apa yang ditulis oleh media Prancis tersebut sebatas bahasa kiasan. Analogi tersebut dipakai untuk menunjukkan betapa kuat keinginan pemain berambut kribo ini untuk meninggalkan PSG.
Luiz merasa khawatir jika terus bertahan di Paris. Pasalnya, ia harus bersaing dengan Marquinos dan Thiago Silva untuk bisa mendapatkan posisi di tim utama. Sementara jika pindah ke Chelsea ia mendapatkan jaminan tampil secara reguler.
Baca Ini Juga:
- Mourinho: MU Harus Cetak Gol Lebih Banyak untuk Tembus Empat Besar
- Lampard Pensiun, Conte: Dunia Kehilangan Pemain Fantastis
- Terry Sebut Latihan Fisik Conte Lebih Keras Dibanding Manajer Lainnya
- Chelsea Siap Gerilya Dapatkan Bernardeschi
- Dua Kali Berusaha, Dua Kali Pula Wenger Gagal Gaet Kante
- Ramsey Dipastikan Absen Tiga Pekan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Desailly Yakin David Luiz Bisa Jadi Bek Terbaik di Dunia
Liga Inggris 3 Februari 2017, 23:33
-
Klopp Tak Janji Akan Bisa Bersikap Santun di Pinggir Lapangan
Liga Inggris 3 Februari 2017, 23:15
-
Todongan Pisau Antar David Luiz Balik ke Chelsea
Liga Inggris 3 Februari 2017, 21:54
-
Chelsea Buka Pintu Pulang untuk Lampard
Liga Inggris 3 Februari 2017, 21:31
-
Di Bawah Asuhan Conte, Chelsea Dijejali Latihan Taktik Tiap Hari
Liga Inggris 3 Februari 2017, 21:18
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR