Memasuki musim ketiganya bersama Porto, Rodriguez masih ingin meneruskan kiprahnya bersama dengan tim Portugal itu. Padahal sebelumnya nama pemain asal Kolombia ini diprediksikan akan segera hengkang menyusul ada ketertarikan dari klub top Eropa.
"Saya ingin bertahan disini. Porto adalah klub besar dan disana tempat saya berada saat ini. Pikiran saya hanyalah bermain untuk Porto dan melakukan yang terbaik untuk klub ini," ucap Rodriguez kepada reporter.
Rodriguez juga menyempatkan diri melepas pujian kepada kompatriotnya, Jackson Martinez, yang baru saja pindah ke Porto minggu lalu setelah tampil impresif bersama dengan klub Meksiko, Jaguares. "Dia adalah pemain hebat, dan juga jago dalam mencetak gol. Saya harap dia dapat memiliki musim bagus bersama kami," pungkas Rodriguez. (gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Raup 73 Juta Dolar dari Liga Champions
Liga Champions 13 Juli 2012, 19:31
-
Tolak United, Rodriguez Pilih Bertahan di Porto
Liga Inggris 13 Juli 2012, 18:31
-
Video: Backheel Penalti, Chicarito vs De Gea
Open Play 13 Juli 2012, 18:00 -
Analisa Keberadaan Kagawa di Skema MU
Liga Inggris 13 Juli 2012, 15:35
-
Minim Tawaran, Owen Isyaratkan Pensiun
Liga Inggris 13 Juli 2012, 14:32
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR