"Penjualan Gabriel cukup mengejutkan, kami tak berharap ia pergi karena itu berarti Villarreal harus mengubah skema di tengah musim," ungkap Toral seperti dilansir ISF.
"Dari sisi taktikal, hal ini sangat kami sayangkan. Namun tawaran Arsenal terlalu menggiurkan, tak mungkin bagi klub maupun Gabriel untuk menolaknya. Saya berharap karirnya berjalan lancar bersama Arsenal."
Villarreal sendiri sudah mengumumkan bahwa mereka telah mencapai kesepakatan untuk melepas pemain asal Brasil tersebut ke Arsenal, sesaat sebelum skuat The Yellow Submarines menjalani laga kontra Levante. Deal transfer tersebut diperkirakan senilai 20 juta Euro termasuk peminjaman striker Arsenal, Joel Campbell ke kubu Villarreal.[initial]
Baca Juga
- Sol Campbell: Sulit Juarai Kompetisi Lain, Arsenal Harus Serius di Piala FA
- Kapten Brighton Tantang Arsenal Turunkan Tim Terbaik
- Wenger: Bielik Masa Depan Arsenal
- Wenger: Rajin Nge-Gym, Ozil Tak Gampang Jatuh Lagi
- Bielik: Saya ke Arsenal Untuk Wujudkan Mimpi
- Redknapp: Cazorla Bertubuh Kecil, Namun Berhati Singa
- Giroud Sebut Empat Striker Yang Menginspirasinya
- Monreal Tinggalkan Arsenal Menuju Bilbao?
- Higginbotham: Arsenal Harus Cari Pemain Seperti Matic
- 'Sulit Bayangkan Kasus Szczesny Terjadi di Tim Fergie Atau Mourinho'
- Legenda Arsenal Cibir Pembelian Terbaru Wenger
- Neville Kaget Lihat Pertahanan Arsenal Tampil Bagus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas Angkat Jempol Untuk Perjuangan Cordoba
Liga Spanyol 25 Januari 2015, 19:03
-
Casillas Akui Madrid Tampil Jelek Kontra Cordoba
Liga Spanyol 25 Januari 2015, 18:34
-
Edimar: Semoga Ronaldo Diganjar Hukuman Yang Setimpal
Liga Spanyol 25 Januari 2015, 18:04
-
Ronaldo Tak Minta Maaf Secara Langsung Pada Edimar
Liga Spanyol 25 Januari 2015, 17:45
-
Liga Spanyol 25 Januari 2015, 16:57

LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR