
Hal tersebut tentu membuat ketiga penyerang Chelsea saat ini, Fernando Torres, Demba Ba, dan Samuel Eto'o berada dalam sorotan. Tekanan dari fans agar mereka segera mencetak gol semakin menguat.
Menanggapi hal tersebut, Torres menyatakan keyakinannya bahwa barisan striker Chelsea akan segera membuka rekening gol mereka di Premier League musim ini.
"Kami memiliki banyak striker hebat dan semuanya pasti akan mencetak gol," ungkap Torres kepada reporter.
"Akan tiba waktunya bagi kami untuk mencetak gol di laga-laga penting."
Penyerang asal Spanyol ini sejatinya sudah mencetak gol bagi Chelsea musim ini di ajang Piala Super Eropa dan juga Capital One Cup. Namun Torres masih kesulitan melakukan hal tersebut di Premier League.
"Hal terpenting adalah kami harus selalu menang. Kami saat ini berada di empat besar Premier League dan juga melaju di ajang Piala Liga," imbuh El Nino. [initial]
Baca Juga:
Torres: Kondisi Chelsea Tak Jauh Beda Dengan Duo Manchester
Torres Anggap Swindon Beri Chelsea Pelajaran Gemilang Lawan Swindon, Torres Ingin Rebut Posisi Inti
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Hargai Usaha Keras Juan Mata
Liga Inggris 27 September 2013, 21:33
-
Mourinho Soal AVB: Saya Bukan Anak Kecil
Liga Inggris 27 September 2013, 20:26
-
Ronaldo Surati Polisi Miami Agar Bebaskan Fans-nya
Bolatainment 27 September 2013, 19:59
-
Cahill Bahagia Dengan Respon Chelsea Usai Kalah
Liga Inggris 27 September 2013, 17:08
-
Van Ginkel Sempat Tak Sadar Cederanya Parah
Liga Inggris 27 September 2013, 14:04
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR