Nama Kokorin sejak akhir musim lalu memang disebut-sebut akan meninggalkan Rusia setelah penampilan gemilangnya. Namun belum ada kejelasan mengenai klub mana yang menginginkannya.
Namun dilansir kantor berita Rusia, TASS, saat ini agen Aleksandr Kokorin tengah melakukan negoisasi dengan United dan Tottenham.
"Saat ini saya sedang bekerja pada transfer Aleksandr Kokorin. Manchester United dan Tottenham tertarik pada jasanya," ujar sang agen, Cyril Loginov.
"Ada banyak alasan untuk berpikir bahwa transfer ini akan terjadi di salah satu dari dua tim itu sebelum 31 Agustus," tandasnya.
Selain Tottenham dan Manchester United, nama Aleksandr Kokorin juga dikaitkan dengan Zenit St Petersburg. (tds/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robben: Depay Tak Kesulitan Pilih MU Ketimbang Liverpool
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 23:59
-
Soal Free Kick, Ronaldo Jadi Panutan Depay
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 23:31
-
Van Duren Sebut Depay Seorang Eksibisionis
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 22:54
-
Van Duren: Depay Mirip Dengan Ronaldo
Liga Inggris 20 Agustus 2015, 22:20
-
Skuat Transfer Gagal Manchester United
Editorial 20 Agustus 2015, 22:02
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR