Sherwodd dipilih menjadi pelatih interim setelah Spurs memecat Andre Villas-Boas. Setelah beberapa pertandingan, Spurs memutuskan untuk memberikan kontrak permanen kepada Sherwood.
"Kami mengangkat Tim pada tengah musim sebagai seseorang yang tahu benar klub dan pemainnya. Kami sepakat dengan kontrak berdurasi 18 bulan dengan klausul pemutusan pada akhir musim ini. Kami mengambil opsi memutus kontrak itu," terang Levy seperti ditulis situs resmi klub.
Sherwood memang dianggap terlalu banyak berulah sepanjang menangani Spur. Ia disebut tidak bisa memperlakukan para pemain dengan baik plus gagal mengembangkan taktik terbaik dengan menggunakan sumber daya yang ada di klub.
Spurs dikabarkan ingin mendatangkan Mauricio Pochettino atau Rafael Benitez sebagai pengganti. Sementara itu Sherwood sendiri sudah dikaitkan dengan klub divisi Championsip Brighton. (thfc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 13 Mei 2014, 19:45
-
Video: Howard Webb Pun Bisa Diving
Open Play 13 Mei 2014, 17:56 -
Lego Bale, Spurs Juga Gadaikan Liga Champions
Liga Inggris 13 Mei 2014, 10:47 -
'Angkat' Fans Sebagai Manajer Dadakan Spurs, Inilah Alasan Sherwood
Bolatainment 12 Mei 2014, 16:28 -
Arsenal dan Spurs Berebut Insigne
Liga Inggris 10 Mei 2014, 21:12
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR