Bola.net - - Yaya Toure mengungkap bahwa ia sempat mencoba untuk membujuk Paul Pogba bergabung dengan Manchester City, sebelum sang gelandang memutuskan kembali ke Manchester United.
Pogba bergabung kembali dengan United usai dibeli dengan harga yang memecahkan rekor dunia dari Juventus, usai sebelumnya menghabiskan empat tahun karirnya di Old Trafford setelah dilepas gratis oleh United ke Serie A.
Laporan mengenai masa depan Pogba menghiasi berbagai media di musim panas lalu, dan City dikabarkan sebagai salah satu klub yang konon tertarik dengan pemain berusia 24 tahun.
Toure kemudian mengakui bahwa ia sempat coba membujuk Pogba untuk mendarat di Etihad.
Yaya Toure
"Dia cerdas dan saya sedikit kecewa karena saya berbicara dengannya di masa lalu dan saya ingin dia datang ke City - namun itu tidak terjadi," tutur Toure di Squawka.
Pogba sudah membuktikan dirinya sebagai salah satu pemain kunci di Old Trafford, dan sejauh ini sang pemain sudah membantu klubnya memenangkan Piala Liga dan masuk semifinal Liga Europa.
Baca Juga:
- Kompany Yakin Manchester City Akan Lolos Liga Champions
- Young Akui Krisis Cedera Buat Situasi MU Sulit
- Conte Dukung Nathan Ake Sebagai Penerus Luiz
- Kompany Belum Tertarik Hakimi Guardiola
- Eks City Siap Bantu Celta Singkirkan MU
- Courtois: Kemenangan Atas Everton Amat Krusial
- Courtois Tak Terkesan dengan Rekor Kemenangan Spurs
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emre Can: Kemenangan Ini Langkah Besar Bagi Liverpool
Liga Inggris 2 Mei 2017, 23:24
-
Kompany: City Tengah Membangun Sesuatu yang Spesial
Liga Inggris 2 Mei 2017, 15:40
-
Arsenal Tuntut 42,5 Juta Pounds untuk Mesut Ozil
Liga Inggris 2 Mei 2017, 15:10
-
Yang Tersisa Dari Hasil Imbang Man City Lawan Middlesbrough
Liga Inggris 2 Mei 2017, 15:05
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR