Namun manajer Andre Villas-Boas mengatakan sang pemain dapat kembali berlatih bersama tim jika keinginannya ditransfer ke Real Madrid gagal terwujud.
Villas-Boas tidak mempertimbangkan Modric untuk menjadi bagian dari rencananya di musim ini, karena sang pemain ingin pergi dari White Hart Lane.
Pemain 26 tahun itu tidak ikut saat Tottenham melakukan tur ke Amerika Serikat, dan tidak terpilih untuk bermain saat Spurs menang 1-0 atas Watford di pertandingan persahabatan, Minggu (05/8).
Namun beberapa hal dapat berubah dengan cepat jika Modric memutuskan untuk bertahan di London, dengan Villas-Boas mengatakan bahwa klub akan melakukan segala hal yang dimungkinkan untuk dapat mengembalikan kemampuan sang pemain.
"Kami menghormati kondisi mental sang pemain dan tidak ingin hal itu mempengaruhi tim (dengan memasukkan dia ikut berlatih). Itu adalah hal terpenting," kata Villas-Boas seperti dikutip The Times.
Beberapa surat kabar lokal di London menyebutkan terdapat ketidak-cocokan antara Tottenham dengan Real Madrid mengenai harga Modric.
Spurs dikabarkan mematok harga £40 juta untuk sang gelandang kreatif, namun Madrid berpikir Modric hanya bernilai sekitar £28 juta. (tms/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Beri Nilai 10 Pada Pasukannya
Liga Spanyol 7 Agustus 2012, 19:59
-
Nuri Sahin Lebih Dekat ke Liverpool
Liga Inggris 7 Agustus 2012, 19:45
-
Transfer Menggantung, Modric Latihan Seorang Diri
Liga Inggris 7 Agustus 2012, 17:45
-
Pepe Puas Dengan Kebijakan Rotasi Mourinho
Liga Spanyol 7 Agustus 2012, 17:01
-
Madrid Jadikan Sahin Alternatif Bek Kiri
Liga Spanyol 7 Agustus 2012, 14:01
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR