
Bola.net - Klub Premier League, Manchester United telah menetapkan sikap untuk transfer Harry Maguire. Setan Merah hanya mau melepaskan sang bek ke West Ham jika mereka membelinya, bukan meminjam.
Di awal bulan Agustus kemarin, West Ham sempat santer dikabarkan nyaris mengunci transfer Harry Maguire. Namun transfer ini batal karena sang bek menolak pindah ke London.
Baru-baru ini beredar kabar bahwa West Ham kembali mengejar tanda tangan Maguire. Namun kali ini mereka hanya berencana meminjam sang bek.
Dilansir Sky Sports, Manchester United siap melepaskan sang bek ke West Ham. Namun mereka tidak mau meminjamkan sang bek.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Harus Beli
Menurut laporan tersebut, Manchester United hanya mau melepaskan Maguire ke West Ham dengan status pembelian permanen.
Manchester United juga dilaporkan tidak mengubah harga jual sang bek. Mereka akan melepaskan sang bek di angka 30 juta pounds di musim panas ini.
Setan Merah tidak menerima tawaran peminjaman dan jika tidak ada tawaran 30 juta pounds masuk ke meja mereka, maka Maguire tidak akan pindah klub.
Butuh Pengganti
Menurut laporan tersebut, ada alasan mengapa MU tidak mau meminjamkan Maguire. Karena mereka butuh mendatangkan pengganti sang bek.
Masalahnya sulit mencari bek tengah yang tersedia untuk dipinjam. Kebanyakan target bek tengah MU bisa dilepas dengan status pembelian permanen.
Mengingat MU dana transfernya terbatas, maka mereka perlu menjual Maguire dulu baru bisa membeli penggantinya di musim panas ini.
Bersedia Pindah
Menurut gosip yang beredar, Maguire sendiri kini juga sudah berubah pikiran.
Ia dikabarkan siap pindah ke West Ham dengan status pemain pinjaman.
Klasemen Premier League
(Sky Sports)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Krisis Bek Kiri, Manchester United Malah Kirim Alvaro Fernandez ke Spanyol?
Liga Inggris 28 Agustus 2023, 21:31
-
Bek Brentford Ini Jadi Pengganti Luke Shaw di MU?
Liga Inggris 28 Agustus 2023, 21:21
-
Barcelona Izinkan Manchester United Angkut Marcos Alonso?
Liga Spanyol 28 Agustus 2023, 21:10
-
H-4 Penutupan Bursa Transfer, Manchester United Didesak Belanja Pemain Lagi
Liga Inggris 28 Agustus 2023, 21:02
-
Vinicius Junior Cedera, Real Madrid Angkut Anthony Martial?
Liga Inggris 28 Agustus 2023, 20:50
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR