Winger Argentina diklaim sudah melewati tes medis kemarin di Doha, menjelang kepindahannya ke raksasa Prancis.
United diperkirakan akan mengalami kerugian 16 juta poundsterling dari penjualan sang pemain, usai mereka membelinya seharga 59,7 juta poundsterling di musim panas lalu.
Namun Daily Mirror mengklaim bahwa Louis van Gaal tengah memaksa PSG membayar 3 juta tambahan untuk jasa Di Maria.
Van Gaal dipercaya meminta tak kurang dari 46 juta poundsterling untuk sang pemain, sementara PSG mengira bahwa kesepakatan sudah tercapai di angka 43 juta poundsterling.
Di Maria sendiri absen di laga pra-musim MU, meski ia diberi kesempatan untuk melakukan negosiasi dengan PSG. Sang pemain akhirnya mendapat denda senilai 360.000 poundsterling atau setara dengan gaji dua pekan. [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Digne Buka Pintu Transfer ke Liverpool
Liga Inggris 5 Agustus 2015, 19:18
-
Gabung PSG, Di Maria Dapat Label 'Messiah'
Liga Inggris 5 Agustus 2015, 15:05
-
Di Maria: Saya Ingin PSG Juara Liga Champions
Liga Inggris 5 Agustus 2015, 08:29
-
United Paksa PSG Bayar 3 Juta Tambahan untuk Di Maria
Liga Inggris 5 Agustus 2015, 07:36
-
Liga Champions 5 Agustus 2015, 06:08

LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR